BKN Resmi Umumkan Jadwal Seleksi CPNS 2023, PPPK Serentak Atau Beda Jadwal?

Elsa Krismawati
Kamis 10 Agustus 2023, 11:53 WIB
apakah PPPK bisa ikut daftar seleksi CPNS 2023? (Sumber : SSCASN BKN)

apakah PPPK bisa ikut daftar seleksi CPNS 2023? (Sumber : SSCASN BKN)

INFOSEMARANG.COM - Badan Kepegawaian Negara (BKN) resmi umumkan jadwal seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2023 (CPNS 2023).

Ya, setelah lama dinanti, akhirnya jadwal seleksi CPNS 2023 sudah bisa diketahui.

Melalui surat edaran nomor 7948/B-KS.04.01/SD/K/2023 tentang jadwal pelaksanaan CASN tahun anggaran 2023.

Baca Juga: Link Download Jadwal Seleksi CPNS 2023 Lengkap! Dibuka Mulai 17 September 2023?

Dalam surat edaran itu, tercantum jadwal seleksi CPNS 2023 dan seleksi Pegawai Pemerintahan dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Dilansir infosemarang.com dari situs resmi BKN, berikut jadwal seleksi CPNS 2023 dan PPPK:

Baca Juga: Terancam Didowngrade, Bandara Ahmad Yani Semarang Ngegas Buka Rute Internasional Lagi

Jadwal Seleksi CPNS 2023


1. Pengumuman Seleksi 16 s.d. 30 September 2023

2. Pendaftaran Seleksi 17 September s.d. 3 Oktober 2023

3. Seleksi Administrasi 17 September s.d. 5 Oktober 2023

4. Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi 6. s.d. 9 Oktober 2023

5. Masa Sanggah 10 s.d. 12 Oktober 2023

6. Jawab Sanggah 10 s.d. 14 Oktober 2023

7. Pengumuman Pasca Sanggah 13 s.d. 19 Oktober 2023

Baca Juga: Ini 5 Tanda Kalau WhatsApp Kamu Diblokir Seseorang, Wajib Tahu!

8. Penarikan data final 20 s.d. 22 Oktober 2023

9. Penjadwalan SKD CPNS 23 s.d. 26 Oktober 2023

10.Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKD CPNS 27 s.d. 30 Oktober 2023

11. Pelaksanaan SKD CPNS 31 Oktober s.d. 9. November 2023

12. Pengolahan Nilai SKD CPNS 7 s.d. 11 November 2023

Baca Juga: Bawaslu Tanggapi Kekhawatiran Maraknya Politik Uang Jelang Pemilu, Rahmat Subagja: Patroli Sudah Diterapkan

13. Pengumuman Hasil SKD CPNS 12 s.d. 14 November 2023

14. Masa Sanggah 15 s.d. 17 November 2023

15. Jawab Sanggah 15 s.d. 19 November 2023

16. Pengolahan Nilai SKD CPNS Hasil Sanggah 18 s.d. 22 November 2023

Baca Juga: Yakin Revisi UU ASN Dapat Memberi Jaminan Kepada 2,3 Juta Tenaga Honorer? Begini Penjelasan Guspardi

17. Pengumuman Pasca Sanggah 18 s.d. 24 November 2023

18. Pemetaan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT (Input Lokasi SKB) 25 s.d. 27 November 2023

19. Pemilihan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT oleh Peserta Seleksi 28 s.d. 30 November 2023

20. Penarikan data final 1 s.d. 2 Desember 2023

21. Penjadwalan SKB CPNS dengan CAT 3 s.d. 4 Desember 2023

Baca Juga: Soal Mahkamah Agung Sunat Hukuman Ferdy Sambo Cs, Mahfud MD: Mari Kita Terima...

22. Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKB CPNS dengan CAT 5 s.d. 7 Desember 2023

23. Pelaksanaan SKB CPNS 8 s.d. 14 Desember 2023

24. Integrasi Nilai SKD dan SKB 15 s.d. 27 Desember 2023

25. Pengumuman Kelulusan 28 Desember 2023 s.d. 4 Januari 2024

26. Masa Sanggah 5 s.d. 7 Januari 2024

27. Jawab Sanggah 5 s.d. 11 Januari 2024

Baca Juga: Cek Fakta: Anies Baswedan Tidak Hafal Sila Kedua Pancasila?


28. Pengolahan Nilai Seleksi Hasil Sanggah 7 s.d. 12 Januari 2024

29. Pengumuman Kelulusan Pasca Sanggah 8 s.d. 14 Januari 2024

30. Pengisian DRH NIP CPNS 15 Januari s.d. 13 Februari 2024

31. Usul Penetapan NIP CPNS 14 Februari s.d. 14 Maret 2024

Baca Juga: Lurah di Semarang Diduga Pungli ke Kader PKK dan FKK, Modus Ttd SPJ Minta Jutaan Rupiah

Jadwal Penerimaan PPPK Tahun 2023

1. Pengumuman Seleksi 16 s.d. 30 September 2023

2. Pendaftaran Seleksi 17 September s.d. 3 Oktober 2023

3. Seleksi Administrasi 17 September s.d. 5 Oktober 2023

4. Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi 6 s.d. 9 Oktober 2023

5. Masa Sanggah 10 s.d. 12 Oktober 2023

6. Jawab Sanggah 10 s.d. 14 Oktober 2023

7. Pengumuman Pasca Sanggah 13 s.d. 19 Oktober 2023

8. Penarikan data final 20 s.d. 22 Oktober 2023

9. Penjadwalan Seleksi Kompetensi 23 s.d. 26 Oktober 2023

Baca Juga: Bioskop Cinema XXI Termurah di Kota Semarang, Tiket Nonton Cuma Rp 20 Ribu

10. Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat Seleksi Kompetensi 27 s.d. 30 Oktober 2023

11. Pelaksanaan Seleksi Kompetensi 1 s.d. 25 November 2023

12. Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan 6 s.d. 27 November 2023

13. Pengolahan Nilai Seleksi Kompetensi 21 November s.d. 1 Desember 2023

14. Pengumuman Kelulusan 28 November s.d. 4 Desember 2023

15. Masa Sanggah 5 s.d. 7 Desember 2023

16. Jawab Sanggah 5 s.d. 9 Desember 2023

17. Pengolahan Nilai Seleksi Kompetensi Hasil Sanggah 8 s.d. 12 Desember 2023

Baca Juga: Kecelakaan Motor di Semarang Marak, Ini 10 Tips Aman Berkendara

18. Pengumuman Kelulusan Pasca Sanggah 8 s.d. 14 Desember 2023

19. Pengisian DRH NI PPPK 15 Desember 2023 s.d. 13 Januari 2024

20. Usul Penetapan NI PPPK 14 Januari s.d. 12 Februari 2024.

Bagi yang minat dengan CPNS Kejaksaan, silahkan tinjau informasinya di artikel "Rincian Seleksi CPNS Kejaksaan RI 2023: Peluang Baru bagi Pencari Kerja"

Itulah informasi mengenai jadwal seleksi CPNS 2023 dan PPPK resmi dari BKN.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis27 Oktober 2025, 18:11 WIB

Digitalisasi dan Keberlanjutan Jadi Kunci Kinerja Solid Bank Mandiri di 2025

Pertumbuhan berkelanjutan menjadi prioritas utama kami. Bank Mandiri memastikan ekspansi dilakukan secara terukur, berkelanjutan.
Bank Mandiri mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III 2025. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Bisnis27 Oktober 2025, 13:18 WIB

MAS Arya Indonesia Raih Penghargaan HR Asia 2025, Turnover Karyawan di Bawah Rata-rata Industri

Penghargaan bergengsi ini menegaskan komitmen perusahaan dalam menciptakan lingkungan kerja yang inklusif, memberdayakan, dan berkelanjutan.
MAS Arya Indonesia Pertahankan Predikat HR Asia Best Companies to Work For 2025. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis21 Oktober 2025, 17:04 WIB

AXA Mandiri Edukasi UMKM dan Bagikan Polis Asuransi Gratis di Hari Asuransi 2025

Kegiatan tersebut menjadi bentuk nyata komitmen AXA Mandiri dalam meningkatkan literasi dan kesadaran masyarakat akan pentingnya perlindungan asuransi.
AXA Mandiri memeriahkan Bulan Inklusi Keuangan (BIK) dan Hari Asuransi 2025 dengan membagikan polis kepada pelaku UMKM.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis16 Oktober 2025, 18:33 WIB

Livin’ Fest 2025: Festival Kolaborasi Bank Mandiri untuk Pertumbuhan Ekonomi Inklusif

Bank Mandiri berupaya membangun ekosistem kolaboratif yang mempertemukan pelaku usaha lokal dengan pasar yang lebih luas.
Bank Mandiri resmi membuka Livin’ Fest 2025 di Nusantara International Convention Exhibition (NICE) PIK 2, Tangerang. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis02 Oktober 2025, 20:13 WIB

The Park Semarang Gelar Weekend Big Shopping, Hadiah Voucher Belanja Sepanjang Oktober

The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025.
The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis25 September 2025, 17:25 WIB

Pengunjung GIIAS Semarang Bisa Nikmati Bunga Kredit Ringan dari ACC

Promo ini mencakup bunga mulai dari 2,3% untuk tenor 1 hingga 3 tahun, serta 4,5% untuk tenor 4 hingga 5 tahun.
ACC hadir dalam pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Semarang 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis19 September 2025, 11:30 WIB

Bank Mandiri Catat Kinerja Solid di Kuartal II 2025, Perkuat Komitmen Sinergi Majukan Negeri

Bank Mandiri berhasil mencatatkan kinerja solid pada kuartal II 2025 dengan pertumbuhan berkelanjutan di berbagai lini bisnis.
Paparan Publik Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Bisnis08 September 2025, 15:02 WIB

Bank Mandiri menjadi Regional Bank dengan Peringkat ESG Risk Rating Terbaik di ASEAN dari Lembaga Pemeringkat Sustainalytics

Bank Mandiri kembali mencatatkan pencapaian positif dengan perolehan skor optimal dari Sustainalytics pada Agustus 2025.
Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 September 2025, 13:44 WIB

The Park Semarang Gelar Sunday Big Shopping, Program Belanja Terbesar di Jateng

Program ini menjadi yang pertama sekaligus terbesar di Jawa Tengah dengan memberikan voucher belanja langsung tanpa diundi bagi para pengunjung.
The Park Semarang meluncurkan program belanja bertajuk Sunday Big Shopping. (Sumber:  | Foto: Dok)
Kesehatan25 Agustus 2025, 10:17 WIB

Lewat Seminar di Solo, Sunway Medical Centre Penang Bahas Cara Bijak Kelola Autoimun

Untuk meningkatkan pemahaman publik, Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo.
Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo tentang autoimun. (Sumber:  | Foto: Sakti)