TEGA! Kakek Driver Ojol Dapat Chat Kasar dari Customer Cuma Gegara Masalah Sepele

Arendya Nariswari
Kamis 30 November 2023, 18:56 WIB
TEGA! Kakek Driver Ojol Dapat Chat Kasar dari Customer Cuma Gegara Masalah Sepele (Sumber : Twitter/@tanyakanrl)

TEGA! Kakek Driver Ojol Dapat Chat Kasar dari Customer Cuma Gegara Masalah Sepele (Sumber : Twitter/@tanyakanrl)

INFOSEMARANG.COM - Beberapa waktu lalu, publik dikejutkan dengan pengalaman kurang mengenakkan yang dialami oleh salah seorang driver ojol.

Pria paruh baya yang berprofesi sebagai driver ojol ini malah mendapatkan caci maki dari pelanggan tak sabaran.

Awalnya, ia mendapatkan orderan makanan di salah satu restoran. Ada dugaan, sebab sang driver ojol sudah lanjut usia, kemungkinan ia menaiki motor dengan perlahan dengan tetap mengutamakan keselamatan.

Baca Juga: Kota Semarang Tertinggi, Nana Sudjana Umumkan Daftar UMK Kabupaten/Kota se-Jateng

Namun siapa sangka, saat tiba di restoran, pelanggan ini malah minta driver ojol tersebut membatalkan pesanan makanan dengan kata-kata kasar.

"Ngen** lu orang tua, cancel dong, lama!" chat pelanggan tersebut.

"Ini saya baru sampai resto," balas kakek driver ojol itu.

"Saya udah pesen yang lain," balas pelanggan kejam tersebut.

Dari foto yang beredar, kakek driver ojol itu tampak tertunduk lesu sambil membaca chat dari sang pelanggan kejam tersebut.

Baca Juga: Kemendag Berencana Naikkan HET Minyakita Jadi Rp 15 Ribu per Liter

Tidak sedikit warganet lantas memberikan berbagai tanggapan mereka melalui kolom komentar

"Org ga ada otak yg begini. Saya bahkan sering kalau habis hujan laper, mesen goput ngasi pesan ke ojol nya, pak gausah ngebut, jalanan licin, santai aja. Pdhl laper, tapi keselamatan mereka penting, mereka jg cari uang buat keluarga," ungkap salah seorang warganet.

Baca Juga: Kronologi Pembunuhan di Tasikmalaya, Mahasiswa Bunuh Pacarnya Karena Telat Menstruasi Dua Bulan

"Astaghfirullah, hati gue langsung deg lemes. Manusia kok bisa jahat gitu," imbuh warganet lain.

"Manusia memang berasal dari tanah, tapi yang satu ini kayaknya tanah sengketa," timpal warganet lainnya.

Sampai dengan artikel ini ditulis, cuitan kakek driver ojol dapat chat kasar dari pelanggan tersebut telah viral dan mendapatkan 42 ribu lebih likes dari warganet. Bagaimana menurut pendapat kalian?

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis27 Oktober 2025, 18:11 WIB

Digitalisasi dan Keberlanjutan Jadi Kunci Kinerja Solid Bank Mandiri di 2025

Pertumbuhan berkelanjutan menjadi prioritas utama kami. Bank Mandiri memastikan ekspansi dilakukan secara terukur, berkelanjutan.
Bank Mandiri mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III 2025. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Bisnis27 Oktober 2025, 13:18 WIB

MAS Arya Indonesia Raih Penghargaan HR Asia 2025, Turnover Karyawan di Bawah Rata-rata Industri

Penghargaan bergengsi ini menegaskan komitmen perusahaan dalam menciptakan lingkungan kerja yang inklusif, memberdayakan, dan berkelanjutan.
MAS Arya Indonesia Pertahankan Predikat HR Asia Best Companies to Work For 2025. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis21 Oktober 2025, 17:04 WIB

AXA Mandiri Edukasi UMKM dan Bagikan Polis Asuransi Gratis di Hari Asuransi 2025

Kegiatan tersebut menjadi bentuk nyata komitmen AXA Mandiri dalam meningkatkan literasi dan kesadaran masyarakat akan pentingnya perlindungan asuransi.
AXA Mandiri memeriahkan Bulan Inklusi Keuangan (BIK) dan Hari Asuransi 2025 dengan membagikan polis kepada pelaku UMKM.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis16 Oktober 2025, 18:33 WIB

Livin’ Fest 2025: Festival Kolaborasi Bank Mandiri untuk Pertumbuhan Ekonomi Inklusif

Bank Mandiri berupaya membangun ekosistem kolaboratif yang mempertemukan pelaku usaha lokal dengan pasar yang lebih luas.
Bank Mandiri resmi membuka Livin’ Fest 2025 di Nusantara International Convention Exhibition (NICE) PIK 2, Tangerang. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis02 Oktober 2025, 20:13 WIB

The Park Semarang Gelar Weekend Big Shopping, Hadiah Voucher Belanja Sepanjang Oktober

The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025.
The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis25 September 2025, 17:25 WIB

Pengunjung GIIAS Semarang Bisa Nikmati Bunga Kredit Ringan dari ACC

Promo ini mencakup bunga mulai dari 2,3% untuk tenor 1 hingga 3 tahun, serta 4,5% untuk tenor 4 hingga 5 tahun.
ACC hadir dalam pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Semarang 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis19 September 2025, 11:30 WIB

Bank Mandiri Catat Kinerja Solid di Kuartal II 2025, Perkuat Komitmen Sinergi Majukan Negeri

Bank Mandiri berhasil mencatatkan kinerja solid pada kuartal II 2025 dengan pertumbuhan berkelanjutan di berbagai lini bisnis.
Paparan Publik Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Bisnis08 September 2025, 15:02 WIB

Bank Mandiri menjadi Regional Bank dengan Peringkat ESG Risk Rating Terbaik di ASEAN dari Lembaga Pemeringkat Sustainalytics

Bank Mandiri kembali mencatatkan pencapaian positif dengan perolehan skor optimal dari Sustainalytics pada Agustus 2025.
Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 September 2025, 13:44 WIB

The Park Semarang Gelar Sunday Big Shopping, Program Belanja Terbesar di Jateng

Program ini menjadi yang pertama sekaligus terbesar di Jawa Tengah dengan memberikan voucher belanja langsung tanpa diundi bagi para pengunjung.
The Park Semarang meluncurkan program belanja bertajuk Sunday Big Shopping. (Sumber:  | Foto: Dok)
Kesehatan25 Agustus 2025, 10:17 WIB

Lewat Seminar di Solo, Sunway Medical Centre Penang Bahas Cara Bijak Kelola Autoimun

Untuk meningkatkan pemahaman publik, Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo.
Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo tentang autoimun. (Sumber:  | Foto: Sakti)