Lulusan Pertanian Menangis Lihat Lesti Kejora Jadi Duta Petani Milenial: Miris Banget

Arendya Nariswari
Senin 25 September 2023, 17:12 WIB
Rizky Billar dan Lesti Kejora (Sumber : Instagram)

Rizky Billar dan Lesti Kejora (Sumber : Instagram)

INFOSEMARANG.COM - Lesti Kejora jadi Duta Petani Milenial kekinian tengah ramai disorot oleh publik usai video dirinya mendapatkan sertifikat dari Kementerian Pertanian (Kementan) RI beredar.

Tentu saja, momen Lesti Kejora jadi Duta Petani Milenial ini langsung ramai mendapatkan kritik dari warganet.

Bukan tanpa alasan, banyak yang beranggapan bahwa Lesti Kejora tak memiliki latar belakang pengalaman di dunia pertanian sebelumnya.

Baca Juga: Kejam! Geger Ibu Tiri Setrika Anak saat Hendak Berangkat Sekolah hingga Alami Luka Serius

Terlihat tidak sedikit warganet menggeruduk Instagram Lesti Kejora sebab merasa kesal dengan keputusan yang diambil oleh Kementan.

Kementan RI sendiri melalui akun Instagram resmi mereka mengunggah video momen di mana penyerahan penghargaan kepada Lesti Kejora berlangsung.

Disebutkan pada keterangan video bahwa istri dari Rizky Billar yang merupakan orang Cianjur tersebut dekat dengan warganya dengan mayoritas profesi petani.

"Penyanyi muda yang sering dipanggil dengan sebutan Dedek ini, mengaku dunia pertanian sangat dekat dengan kehidupannya saat di kampung halaman. Kehadiran Lesti sebagai Duta Petani Milenial diharapkan dapat memberi semangat kepada generasi muda untuk lebih mengenal pertanian," tulis @kementerianpertanian.

Baca Juga: Resep Ayam Kukus Jahe Chili Oil, Masaknya Gampang tapi Rasanya Enak Banget

Melihat pernyataan tersebut, tidak sedikit warganet lantas memberikan berbagai tanggapan mengenai pelantikan Lesti Kejora sebagai Duta Petani Milenial.

Pasalnya, Lesti Kejora seperti kita ketahui banyak menghabiskan waktu di perkotaan sebagai artis alih-alih menyawah.

Beberapa orang warganet mengatakan jika sebagai duta ia bertugas untuk menjadi edukator dan mengomunikasikan bidang di mana dirinya diberikan amanah oleh pemerintah.

Baca Juga: Farida Nurhan Terancam 6 Tahun Penjara Usai Diduga Lakukan Doxing Terhadap Codeblu

"Semakin miris melihat postingan ini, apakah sudah tidak ada petani yang asli petani milenial di negeri ini yang berjuang mati-matian," ungkap salah seorang warganet.

"Kasihan pemuda yang basicnya pertanian, dan banyak juga pelopor pertanian lain, tapi agak lain ini kurasa," imbuh warganet lain.

"Aku sebagai sarjana pertanian hanya bisa haha hihi melihat hal ini," timpal warganet lainnya yang merupakan lulusan pertanian.

"Stop menggunakan anggaran kementerian yang notabene uang rakyat untuk acara badut seperti ini," kritik warganet lain.

Baca Juga: Fakta dan Mitos Pil KB: Bikin Gemuk, Jerawatan hingga Susah Hamil, Mana yang Benar?

"Kita yg jadi petani, hidup dari keluarga petani, besar dan sekolah di fakultas pertanian, kita yg gembar-gemborkan agar ada penerus petani milenial, kita terpukau melihat ini. Maafkan kontribusi kita belum sehebat lesti. Maafkan maafkan," curhat warganet yang diduga berkontribusi sungguhan untuk bidang pertanian Indonesia.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis14 Januari 2026, 12:28 WIB

Performa Solid, Bank Mandiri Bagikan Dividen Interim Rp9,3 Triliun

Bank Mandiri menyalurkan dividen interim tahun buku 2025 kepada para pemegang saham pada Rabu (14/1/2026).
Bank Mandiri menyalurkan dividen interim tahun buku 2025 kepada para pemegang saham. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis05 Januari 2026, 19:50 WIB

Luncurkan Skuad Lengkap, Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) Siap Tancap Gas di Proliga 2026

Bank Mandiri resmi meluncurkan skuad Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) sekaligus mengumumkan susunan lengkap tim voli putri profesionalnya.
Bank Mandiri resmi meluncurkan skuad Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM). (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Pendidikan05 Januari 2026, 16:55 WIB

UNNES Tambah Daya Tampung, Lebih dari 12 Ribu Mahasiswa Baru Diterima 2026

UNNES secara resmi mulai membuka penerimaan mahasiswa baru tahun 2026/2027 dan menyediakan kuota bagi 12.470 mahasiswa baru.
Unnes. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis22 Desember 2025, 10:56 WIB

Bank Mandiri Segarkan Komisaris, Perkuat Pengawasan di Tengah Ekspansi

Penguatan fungsi pengawasan tersebut tercermin dari kursi Komisaris Utama Bank Mandiri yang kini ditempati oleh Zulkifli Zaini.
Gedung Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya20 Desember 2025, 10:51 WIB

Libur Nataru, The Park Semarang Suguhkan Sirkus Rusia Gratis Bertaraf Internasional

Pertunjukan ini dapat dinikmati secara gratis oleh pengunjung mulai 19 Desember 2025 hingga 4 Januari 2026 di area atrium mal.
The Park Semarang menghadirkan seniman akrobat internasional selama libur Natal dan Tahun Baru.
Bisnis09 Desember 2025, 12:51 WIB

Mandiri Investasi, BSI, Mandiri Sekuritas, Pegadaian dan Deutsche Bank Hadirkan Reksa Dana Bursa Emas Syariah Pertama di Indonesia

Mandiri Investasi, Mandiri Sekuritas, BSI, Pegadaian, dan Deutsche Bank telah melakukan persiapan teknis secara intensif untuk Reksa Dana Bursa Syariah berbasis emas.
Mandiri Investasi, Mandiri Sekuritas, BSI, Pegadaian, dan Deutsche Bank telah melakukan persiapan teknis secara intensif.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis04 Desember 2025, 17:40 WIB

Beri Kenyamanan Lebih Untuk Klaim Perawatan Nasabah, AXA Mandiri Bermitra Dengan AdMedika dan Mitra Keluarga

Dengan kesepakatan kerja sama ini pasien akan mendapatkan biaya pelayanan yang terstruktur, efisien, dan sesuai standar medis yang baik.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis03 Desember 2025, 20:00 WIB

Outlook Ekonomi 2026 : Ekonom Bank Mandiri Nilai Akselerasi Pemulihan Tetap Terjaga Lewat Sinergi Kebijakan Pemerintah

Ketahanan Indonesia tidak terlepas dari efektivitas kebijakan pemerintah dan otoritas moneter yang berjalan secara sinergis.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Umum29 November 2025, 08:16 WIB

Pemprov Jateng Luncurkan Kalender Event 2026, Ada 365 Agenda Menarik, Sekda Minta Promosi Digencarkan

Setidaknya ada 365 event menarik yang terjadwal pada tahun depan di 35 kabupaten/kota di Jateng.
Peluncuran Calender of Event 2026, di Taman Budaya Raden Saleh (TBRS), Kota Semarang pada Jumat, 28 November 2025 malam.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Bisnis28 November 2025, 15:24 WIB

Dana Kelolaan Tembus Rp 70 Triliun, Mandiri Investasi Jajaki Peluncuran Reksa Dana ETF Emas Syariah di Awal 2026

Mandiri Investasi berencana meluncurkan Reksa Dana ETF Syariah berbasis emas pada kuartal pertama 2026.
Mandiri Investasi menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan PT Mandiri Sekuritas. (Sumber:  | Foto: dok.)