Bagaimana Cara Membasmi Hama Kutu Putih Pada Tanaman Aglonema? Cuma Perlu 3 Bahan Ini

Elsa Krismawati
Senin 17 Juli 2023, 11:20 WIB
Berikut ini cara menanam tanaman Aglonema (Sumber : unsplash.com)

Berikut ini cara menanam tanaman Aglonema (Sumber : unsplash.com)

INFOSEMARANG.COM - Siapa yang tak ingin tanaman Aglonema yang dimiliki tumbuh indah tanpa hama?

Namun demikian, meski sudah merawat tanaman Aglonema dengan baik kadang-kadang ada saja hama yang menyerang.

Salah satunya, hama kutu putih yang sangat mengganggu bagi tanaman Aglonema.

Baca Juga: Kalau Lupa Bisa Gawat! Ini Daftar Dokumen dan Persyaratan yang Wajib Disertakan Peserta Seleksi CPNS 2023

Keberadaan kutu putih akan menyebabkan tanaman Anda menjadi kerdil dan pada akhirnya mati.

Sehingga bila hama kutu putih muncul, sebaiknya segera atasi hal tersebut sebelum merusak tanaman.

Melansir kanal YouTube Hobi Bunga, berikut ini cara membasmi kutu putih pada tanaman Aglonema.

Baca Juga: Wajib Tahu! 9 Hal Kecil Ini Ternyata Bisa Berdampak Besar Pada Karir

Alat dan bahan yang harus disiapkan:

- Botol semprot
- Vitamin B1
- Fungisida Antracol
- Air

Cara membuat larutan pembasmi kutu putih

Baca Juga: 10 Tools AI Untuk Membantu Membuat Parafrase Skripsi Jadi Lebih Mudah

1. Masukkan fungisida antracol

- Masukkan sedikit fungsida antracol ke dalam botol semprot, yakni sebanyak 1 gram untuk 1 liter air.

- Pastikan fungisida antracol yang digunakan tidak berlebihan atau lebih dari 1 gram untuk 1 liter air.

Baca Juga: Jadwal Pendaftaran CPNS 2023, dan Syarat Umum yang Perlu Diketahui

Sebab, jumlah fungisida yang terlalu banyak akan meninggalkan bercak putih yang mengganggu dan sangat sulit dihilangkan.

2. Masukkan vitamin B1 cair

- Selanjutnya, masukkan vitamin B1 cair sebanyak setengah tutup botol bagian dalam untuk 1 liter air.

3. Masukkan 1 liter air

Terakhir masukkan 1 liter air bersih ke dalam botol semprot dan kocok-kocok hingga semua bahan larut merata.

Baca Juga: Kehidupan Keluarga Semakin Terjamin! Anak PNS Bakal Dapat Beasiswa Jutaan Rupiah dari Pemerintah

Jika langkah-langkah di atas sudah selesai dilakukan, maka kamu tinggal menyemprotkan larutan fungisida dan vitamin B1 ke area kutu putih berada.

Semprotkan juga secukupnya ke semua bagian tanaman Aglonema untuk memberikan manfaat yang baik.

4.Perawatan Lanjutan

Setelah mengendalikan kutu putih, perhatikan tanaman Aglaonema dengan lebih cermat.

Baca Juga: Pentingnya Work Life Balance di Dunia Kerja yang Bisa Pengaruhi Kesehatan dan Prokuktivitas

Pastikan tanaman mendapatkan perawatan yang baik, seperti penyiraman yang cukup, cahaya yang memadai, dan pemupukan yang tepat.

Tanaman yang sehat dan kuat cenderung lebih tahan terhadap serangan hama.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 Januari 2026, 19:50 WIB

Luncurkan Skuad Lengkap, Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) Siap Tancap Gas di Proliga 2026

Bank Mandiri resmi meluncurkan skuad Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) sekaligus mengumumkan susunan lengkap tim voli putri profesionalnya.
Bank Mandiri resmi meluncurkan skuad Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM). (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Pendidikan05 Januari 2026, 16:55 WIB

UNNES Tambah Daya Tampung, Lebih dari 12 Ribu Mahasiswa Baru Diterima 2026

UNNES secara resmi mulai membuka penerimaan mahasiswa baru tahun 2026/2027 dan menyediakan kuota bagi 12.470 mahasiswa baru.
Unnes. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis22 Desember 2025, 10:56 WIB

Bank Mandiri Segarkan Komisaris, Perkuat Pengawasan di Tengah Ekspansi

Penguatan fungsi pengawasan tersebut tercermin dari kursi Komisaris Utama Bank Mandiri yang kini ditempati oleh Zulkifli Zaini.
Gedung Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya20 Desember 2025, 10:51 WIB

Libur Nataru, The Park Semarang Suguhkan Sirkus Rusia Gratis Bertaraf Internasional

Pertunjukan ini dapat dinikmati secara gratis oleh pengunjung mulai 19 Desember 2025 hingga 4 Januari 2026 di area atrium mal.
The Park Semarang menghadirkan seniman akrobat internasional selama libur Natal dan Tahun Baru.
Bisnis09 Desember 2025, 12:51 WIB

Mandiri Investasi, BSI, Mandiri Sekuritas, Pegadaian dan Deutsche Bank Hadirkan Reksa Dana Bursa Emas Syariah Pertama di Indonesia

Mandiri Investasi, Mandiri Sekuritas, BSI, Pegadaian, dan Deutsche Bank telah melakukan persiapan teknis secara intensif untuk Reksa Dana Bursa Syariah berbasis emas.
Mandiri Investasi, Mandiri Sekuritas, BSI, Pegadaian, dan Deutsche Bank telah melakukan persiapan teknis secara intensif.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis04 Desember 2025, 17:40 WIB

Beri Kenyamanan Lebih Untuk Klaim Perawatan Nasabah, AXA Mandiri Bermitra Dengan AdMedika dan Mitra Keluarga

Dengan kesepakatan kerja sama ini pasien akan mendapatkan biaya pelayanan yang terstruktur, efisien, dan sesuai standar medis yang baik.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis03 Desember 2025, 20:00 WIB

Outlook Ekonomi 2026 : Ekonom Bank Mandiri Nilai Akselerasi Pemulihan Tetap Terjaga Lewat Sinergi Kebijakan Pemerintah

Ketahanan Indonesia tidak terlepas dari efektivitas kebijakan pemerintah dan otoritas moneter yang berjalan secara sinergis.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Umum29 November 2025, 08:16 WIB

Pemprov Jateng Luncurkan Kalender Event 2026, Ada 365 Agenda Menarik, Sekda Minta Promosi Digencarkan

Setidaknya ada 365 event menarik yang terjadwal pada tahun depan di 35 kabupaten/kota di Jateng.
Peluncuran Calender of Event 2026, di Taman Budaya Raden Saleh (TBRS), Kota Semarang pada Jumat, 28 November 2025 malam.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Bisnis28 November 2025, 15:24 WIB

Dana Kelolaan Tembus Rp 70 Triliun, Mandiri Investasi Jajaki Peluncuran Reksa Dana ETF Emas Syariah di Awal 2026

Mandiri Investasi berencana meluncurkan Reksa Dana ETF Syariah berbasis emas pada kuartal pertama 2026.
Mandiri Investasi menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan PT Mandiri Sekuritas. (Sumber:  | Foto: dok.)
Umum24 November 2025, 08:02 WIB

Karyawan AXA Mandiri Bagikan Makanan Bergizi untuk Anak Yatim dan Lansia

Aksi ini menjadi wujud komitmen perusahaan dalam menghadirkan dampak positif bagi masyarakat melalui program keberlanjutan.
Karyawan PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri)  membagikan makanan bergizi kepada anak-anak di Panti Asuhan. (Sumber:  | Foto: dok.)