Dampak Dirujak Netizen, Denise Chariesta Ungkap Produksi ASInya Terganggu: ASI gue gak keluar hari ini. Puas Lu?

Galuh Prakasa
Senin 18 Desember 2023, 11:26 WIB
Denise Chariesta menangis mengungkapkan bahwa ASI-nya tidak lagi keluar. (Sumber : Instagram @denisechariesta91)

Denise Chariesta menangis mengungkapkan bahwa ASI-nya tidak lagi keluar. (Sumber : Instagram @denisechariesta91)

INFOSEMARANG.COM -- Denise Chariesta ramai diperbincangkan di Twitter (X) karena kontennya menyusui anak tanpa disensor, dianggap kontroversial.

Selebgram ini membela kontennya yang mendapat kritikan, terutama karena potongan video diunggah ulang di Twitter (X), mengundang hinaan body shaming.

Denise menantang mereka yang menghina untuk melihat bahwa perubahan fisik ibu hamil adalah hal yang wajar.

Baca Juga: Wanita di Wonokerto Diduga Mabuk dan Ugal-ugalan Hingga Menantang Warga yang Tengah Lakukan Pengajian

"Siapa orang yang ngambil video video gue nyusuin dari youtube gue ?? terus post di twitter buat hina hina item segala macem ? Sini ngomong langsung sama gue ..Lu tanya mak u .. pas hamil lu smua nya itu membesar dan menghitam .." tulisnya di akuan @denisechariesta91 pada Minggu, 17 Desember 2023.

Denise menjelaskan bahwa konten menyusui dibuatnya untuk berbagi ilmu laktasi dari dokter, bukan untuk orang dengan pemikiran negatif.

"Gue post itu karena gue tujuan mau berbagi konten edukasi dari dokter laktasi .. bukan buat orang orang yang pikiran kotor kayak loe..," tambahnya.

Dalam unggahan terbarunya Senin, 18 Desember 2023, Denise dengan menitikan air mata mengungkapkan bahwa ASI-nya sudah tidak keluar lagi.

Oleh karena itu, ia tidak dapat lagi membuat video edukasi direct breastfeeding (DBF).

"Tenang aja gue uda gak bakal bisa bikin video edukasi DBF lagi . ASI gue juga uda gak Keluar hari ini. Puas Lu?" tulisnya.

Baca Juga: Viral! Aksi Wanita Bakar Ijazah Pacarnya, Diduga Karena Helm Miliknya Tak Kunjung Dikembalikan

Postingan ini mendapat tanggapan dari netizen, beberapa menyarankan Denise untuk mengurangi aktivitas media sosial dan menghindari stres agar produksi ASI kembali normal.

"Sabar kak, mending close aktifitas sosmed dulu biar kak denis gak baby blues,n tutup koment netizen yg kadang mulutnya gak bisa di sensor," tulis @ma2_zaf***.

"Kak, kayanya asinya ga keluar karena kakak stress. Mending kakak off sosmed dulu, dan fokus sama debay dulu. Pikirin yang happy happy kak, pijat laktasi, makan yang enak2, insyaallah nanti keluar lagi asinya. Semangat ya kak denise," respon @anarizki***.

"Kakakk, coba deh kakak tenangin diri dulu untuk nggak sosmed an dlu biar gak makin stress. Klo kakak makin stress yg ada ASI gaakan kluar. Coba deh belajar untuk introspeksi diri mengakui yaaa kalo emng salah & tidak slalu menyalahkan netizen. Smoga dedek DBF sehat selalu yaaa," tulis @arsyila***.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis27 Oktober 2025, 18:11 WIB

Digitalisasi dan Keberlanjutan Jadi Kunci Kinerja Solid Bank Mandiri di 2025

Pertumbuhan berkelanjutan menjadi prioritas utama kami. Bank Mandiri memastikan ekspansi dilakukan secara terukur, berkelanjutan.
Bank Mandiri mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III 2025. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Bisnis27 Oktober 2025, 13:18 WIB

MAS Arya Indonesia Raih Penghargaan HR Asia 2025, Turnover Karyawan di Bawah Rata-rata Industri

Penghargaan bergengsi ini menegaskan komitmen perusahaan dalam menciptakan lingkungan kerja yang inklusif, memberdayakan, dan berkelanjutan.
MAS Arya Indonesia Pertahankan Predikat HR Asia Best Companies to Work For 2025. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis21 Oktober 2025, 17:04 WIB

AXA Mandiri Edukasi UMKM dan Bagikan Polis Asuransi Gratis di Hari Asuransi 2025

Kegiatan tersebut menjadi bentuk nyata komitmen AXA Mandiri dalam meningkatkan literasi dan kesadaran masyarakat akan pentingnya perlindungan asuransi.
AXA Mandiri memeriahkan Bulan Inklusi Keuangan (BIK) dan Hari Asuransi 2025 dengan membagikan polis kepada pelaku UMKM.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis16 Oktober 2025, 18:33 WIB

Livin’ Fest 2025: Festival Kolaborasi Bank Mandiri untuk Pertumbuhan Ekonomi Inklusif

Bank Mandiri berupaya membangun ekosistem kolaboratif yang mempertemukan pelaku usaha lokal dengan pasar yang lebih luas.
Bank Mandiri resmi membuka Livin’ Fest 2025 di Nusantara International Convention Exhibition (NICE) PIK 2, Tangerang. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis02 Oktober 2025, 20:13 WIB

The Park Semarang Gelar Weekend Big Shopping, Hadiah Voucher Belanja Sepanjang Oktober

The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025.
The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis25 September 2025, 17:25 WIB

Pengunjung GIIAS Semarang Bisa Nikmati Bunga Kredit Ringan dari ACC

Promo ini mencakup bunga mulai dari 2,3% untuk tenor 1 hingga 3 tahun, serta 4,5% untuk tenor 4 hingga 5 tahun.
ACC hadir dalam pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Semarang 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis19 September 2025, 11:30 WIB

Bank Mandiri Catat Kinerja Solid di Kuartal II 2025, Perkuat Komitmen Sinergi Majukan Negeri

Bank Mandiri berhasil mencatatkan kinerja solid pada kuartal II 2025 dengan pertumbuhan berkelanjutan di berbagai lini bisnis.
Paparan Publik Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Bisnis08 September 2025, 15:02 WIB

Bank Mandiri menjadi Regional Bank dengan Peringkat ESG Risk Rating Terbaik di ASEAN dari Lembaga Pemeringkat Sustainalytics

Bank Mandiri kembali mencatatkan pencapaian positif dengan perolehan skor optimal dari Sustainalytics pada Agustus 2025.
Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 September 2025, 13:44 WIB

The Park Semarang Gelar Sunday Big Shopping, Program Belanja Terbesar di Jateng

Program ini menjadi yang pertama sekaligus terbesar di Jawa Tengah dengan memberikan voucher belanja langsung tanpa diundi bagi para pengunjung.
The Park Semarang meluncurkan program belanja bertajuk Sunday Big Shopping. (Sumber:  | Foto: Dok)
Kesehatan25 Agustus 2025, 10:17 WIB

Lewat Seminar di Solo, Sunway Medical Centre Penang Bahas Cara Bijak Kelola Autoimun

Untuk meningkatkan pemahaman publik, Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo.
Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo tentang autoimun. (Sumber:  | Foto: Sakti)