4 Hal Seru Jelang Lebaran 2023 di TikTok, Dijamin Gak Mati Gaya!

Amelia Pricilia
Selasa 18 April 2023, 20:20 WIB
Ilustrasi TikTok. (Sumber : Pexels)

Ilustrasi TikTok. (Sumber : Pexels)

INFOSEMARANG.COM -- Menghabiskan waktu di TikTok adalah hal yang menyenangkan. Daripada mati gaya, berikut ini 4 hal seru jelang lebaran 2023 yang bisa kamu lakukan di TikTok.

Ikut menyambut lebaran 2023, TikTok menggaungkap hashtag #SerunyaBareng untuk menemani kamu melewati momen ini.

Melalui hashtag ini, kreator TikTok yang berbagi banyak cara merayakan hari Kemenangan dengan seru untuk jadi inspirasi kamu.

Tagar #SerunyaBareng di TikTok yang kini sudah memiliki miliaran views ini mengajak komunitas untuk berbagi keseruan dan kebersamaan selama bulan suci Ramadan.

Berbagai resep sahur hingga berbuka bersama ide dan tips fashion dan make up dihadirkan dengan hashtag #SerunyaBareng.

Baca Juga: Pelapor Bima Tiktokers Beri Klarifikasi,Gindha Ansori Sebut Kritik Harus Sopan,Netizen:Gak Gitu Mana Viral

Berikut ini 4 hal seru jelang lebaran 2023 di TikTok.

1. Kue kering tiga warna yang simpel dan enak

Lebaran identik dengan sajian kue-kue kering yang biasanya dihidangkan untuk saudara, teman, maupun tetangga yang datang bersilaturahmi ke rumah.

Tahun ini, kreator TikTok @temaltemil berbagi resep praktis membuat "Kue Semprit Dahila" untuk jadi inspirasi kamu sambut Lebaran nanti.

2. Tips fashion yang fresh

Supaya look kamu lebih menarik, kamu bisa pake look yang lebih fresh biar beda sama Lebaran tahun sebelumnya.

Kreator @okkapratama18 ngingetin kamu tentang hal-hal yang perlu dihindari saat mix and match baju koko buat Lebaran.

Baca Juga: Usai Viral Video Bima di Tiktok,Begini Penampakan Kota Baru Lampung, Netizen:Sudah jadi kota hantu

3. Amplop lebaran yang antri mainstream

Selain jadi momen berkumpul dan makan ketupat bareng keluarga, salah satu momen yang dinanti-nantikan saat silaturahmi Lebaran adalah bagi-bagi THR.

Untuk memulai, kamu bisa mengikuti langkah-langkah dari kreator @diesnidaraina dalam salah satu video di akunnya.

4. Inspirasi pose untuk foto lebaran

Saat Lebaran, kurang afdol rasanya kalau gak ada foto bareng keluarga.

Buat kamu yang udah punya rencana untuk bikin foto keluarga di rumah, cek tips dari kreator @nasionp tentang ide gaya berfoto untuk keluarga dengan lima anggota.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis27 Oktober 2025, 18:11 WIB

Digitalisasi dan Keberlanjutan Jadi Kunci Kinerja Solid Bank Mandiri di 2025

Pertumbuhan berkelanjutan menjadi prioritas utama kami. Bank Mandiri memastikan ekspansi dilakukan secara terukur, berkelanjutan.
Bank Mandiri mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III 2025. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Bisnis27 Oktober 2025, 13:18 WIB

MAS Arya Indonesia Raih Penghargaan HR Asia 2025, Turnover Karyawan di Bawah Rata-rata Industri

Penghargaan bergengsi ini menegaskan komitmen perusahaan dalam menciptakan lingkungan kerja yang inklusif, memberdayakan, dan berkelanjutan.
MAS Arya Indonesia Pertahankan Predikat HR Asia Best Companies to Work For 2025. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis21 Oktober 2025, 17:04 WIB

AXA Mandiri Edukasi UMKM dan Bagikan Polis Asuransi Gratis di Hari Asuransi 2025

Kegiatan tersebut menjadi bentuk nyata komitmen AXA Mandiri dalam meningkatkan literasi dan kesadaran masyarakat akan pentingnya perlindungan asuransi.
AXA Mandiri memeriahkan Bulan Inklusi Keuangan (BIK) dan Hari Asuransi 2025 dengan membagikan polis kepada pelaku UMKM.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis16 Oktober 2025, 18:33 WIB

Livin’ Fest 2025: Festival Kolaborasi Bank Mandiri untuk Pertumbuhan Ekonomi Inklusif

Bank Mandiri berupaya membangun ekosistem kolaboratif yang mempertemukan pelaku usaha lokal dengan pasar yang lebih luas.
Bank Mandiri resmi membuka Livin’ Fest 2025 di Nusantara International Convention Exhibition (NICE) PIK 2, Tangerang. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis02 Oktober 2025, 20:13 WIB

The Park Semarang Gelar Weekend Big Shopping, Hadiah Voucher Belanja Sepanjang Oktober

The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025.
The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis25 September 2025, 17:25 WIB

Pengunjung GIIAS Semarang Bisa Nikmati Bunga Kredit Ringan dari ACC

Promo ini mencakup bunga mulai dari 2,3% untuk tenor 1 hingga 3 tahun, serta 4,5% untuk tenor 4 hingga 5 tahun.
ACC hadir dalam pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Semarang 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis19 September 2025, 11:30 WIB

Bank Mandiri Catat Kinerja Solid di Kuartal II 2025, Perkuat Komitmen Sinergi Majukan Negeri

Bank Mandiri berhasil mencatatkan kinerja solid pada kuartal II 2025 dengan pertumbuhan berkelanjutan di berbagai lini bisnis.
Paparan Publik Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Bisnis08 September 2025, 15:02 WIB

Bank Mandiri menjadi Regional Bank dengan Peringkat ESG Risk Rating Terbaik di ASEAN dari Lembaga Pemeringkat Sustainalytics

Bank Mandiri kembali mencatatkan pencapaian positif dengan perolehan skor optimal dari Sustainalytics pada Agustus 2025.
Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 September 2025, 13:44 WIB

The Park Semarang Gelar Sunday Big Shopping, Program Belanja Terbesar di Jateng

Program ini menjadi yang pertama sekaligus terbesar di Jawa Tengah dengan memberikan voucher belanja langsung tanpa diundi bagi para pengunjung.
The Park Semarang meluncurkan program belanja bertajuk Sunday Big Shopping. (Sumber:  | Foto: Dok)
Kesehatan25 Agustus 2025, 10:17 WIB

Lewat Seminar di Solo, Sunway Medical Centre Penang Bahas Cara Bijak Kelola Autoimun

Untuk meningkatkan pemahaman publik, Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo.
Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo tentang autoimun. (Sumber:  | Foto: Sakti)