Usai Viral Video Bima di Tiktok,Begini Penampakan Kota Baru Lampung, Netizen:Sudah jadi kota hantu

Elsa Krismawati
Jumat 14 April 2023, 18:15 WIB
penampakan Kota Baru Lampung (Sumber : tangkapan layar Twitter / @partaisocmed)

penampakan Kota Baru Lampung (Sumber : tangkapan layar Twitter / @partaisocmed)

INFOSEMARANG.COM -- Bima Yudho Saputro, seorang Tiktoker asal Lampung yang baru-baru ini viral setelah ungkap asalan kampung halamannya tak kunjung maju.

Bima sendiri merupakan mahasiswa yang tengah menempuh pendidikan di Australi.

Melalui video yang diunggahnya beberapa waktu lalu, pemilik akun Awbimax Reborn juga menyebut soal proyek Kota Baru Lampung yang disebutnya mangkrak tak ada lagi kabar.

Baca Juga: Resep Cookies Ulat Daun, Hanya Butuh 3 Bahan Saja

Baca Juga: Terpesona Lihat Lucinta Luna Pakai Jilbab, Warganet: Kaget, Pangling Banget

Alasan lampung tak maju menurutnya karena infrastruktur yang terbatas serta banyak proyek mangkrak seperti kota baru.

"contohnya Kota Baru Lampung, itu proyek dari jaman gw SD enggak pernah gw denger lagi" ungkap Bima

Setelah viral video Bima kritik Lampung, kini warganet penasaran dan menelusuri bagaimana penampakan Kota Baru Lampung.

Baca Juga: Ibu-ibu Adu Mulut dengan Dokter Koas Berujung Damai, Saling Pelukan dan Minta Maaf

Melansir utas yang dibagikan oleh akun Twitter @partaisocmed, yang membagikan foto-foto Kota Baru Lampung terkini di tahun 2023.

"penampakan mangkraknya Kota Baru Lampung yang tidak mau disebut mangkrak" tulis @partaisocmed dalam foto keterangan.

Terlihat dari foto yang dibagikannya, Kota Baru Lampung tersebut memiliki kondisi yang memprihatinkan.Banyak bangunan dan gedung yang terbengkalai.

Baca Juga: Update Lengkap Harga HP Samsung Jelang Idul Fitri 2023: Samsung Galaxy S21 FE Turun Banyak Sampai Rp300 Ribu! Uang THR Bisa Tergoda Nih

Di Kota Baru Lampung tersebut belum ada sama sekali bangunan yang layak untuk ditempati, malah terkesan horor.

Proyek Kota Baru Lampung diketahui ada sejak periodesasi Gubernur Ridho Ficardo.

Pembangunan mega proyek Kota Baru Lampung dikabarkan telan dana capai Triliunan rupiah.

Postingan terkait penampakan Kota Baru Lampung tersebut tuai ragam reaksi dari Netizen.

Baca Juga: Arya Saloka Pamit dari Ikatan Cinta, Akui Ingin Keluar dari Zona Nyaman

Beberapa menyebut proyek tersebut sudah terbengkalai lebih dari 10 tahun.

"Udh jaman kapan ini tum ane yg dilampung saja tau ini bangunan kalo mau di terusin harus diancurin dulu karena udh kelamaan dibiarin 10 tahun lebih kayak nya mangkrak gak ada kegiatan sama sekali" balas akun Ivan Rinaldi

"jelas tidak mau disebut Kota Baru karena itu sudah jadi kota hantu "sambung @ninja_hatory

"Tempat saya hunting foto jaman sekolah tahun 2016. Ya, mangkrak nya udah luaaamaa banget" tulis @xebecisnotfound

Baca Juga: Viral Video Ibu-ibu di Sulsel Ogah Bayar Belanjaan di Minimarket, Beralasan sudah Bayar Pajak

Kini video viral Bima kritik Lampung juga banyak distitch oleh TikTokers lainnya yang memvalidasi keadaan Lampung seperti yang dikatakan Bima.***

 

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis29 April 2025, 20:42 WIB

Bank Mandiri Buka Tahun 2025 dengan Kinerja Cemerlang dan Langkah Berkelanjutan

Bank Mandiri terus memperkuat komitmen untuk menjaga pertumbuhan bisnis yang sehat di sepanjang awal 2025.
Paparan Kinerja Bank Mandiri  Triwulan I 2025 di Jakarta, Selasa 29 April 2025.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya29 April 2025, 11:35 WIB

Merry Riana Ajak Umat Keuskupan Agung Semarang Menjadikan Mimpi Sebagai Perjalanan dan Berkat

Dalam sesi talkshow, Merry membagikan cerita pengalaman hidupnya di Singapura, termasuk perjuangannya hingga berhasil meraih satu juta dolar pada usia 26 tahun.
Merry Riana mengisi talkshow inspiratif HUT ke-85 Keuskupan Agung Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya27 April 2025, 17:16 WIB

Bandara Jenderal Ahmad Yani Resmi Menjadi Bandara Internasional, Ini Kata Wali Kota Semarang

Agustina berharap status baru tersebut dapat mempercepat arus wisatawan mancanegara, memperluas ekspor produk lokal, serta memperkuat posisi Kota Semarang.
Bandara A Yani Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya26 April 2025, 21:38 WIB

Semarak Ogoh-Ogoh di Semarang: Saat Toleransi dan Budaya Menari Bersama

Ogoh-ogoh raksasa berwarna-warni melintas megah di hadapan masyarakat, diiringi dentuman musik baleganjur yang memecah udara.
Festival seni budaya lintas agama dan pawai ogoh-ogoh  di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya25 April 2025, 20:42 WIB

Sebanyak 2.324 PPPK dan 4 Dokter Ahli Dilantik Wali Kota Semarang

Wali Kota Semarang, Agustina, melantik 2.324 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan 4 pejabat fungsional dokter ahli utama.
Pelantikan PPPK dan ASN Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga24 April 2025, 21:23 WIB

Kejurnas Golf Junior Indonesia Sukses Digelar di Semarang, Ajang Cetak Pegolf Muda Berprestasi

Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 sukses digelar di Semarang Royale Golf (SRG) dengan memunculkan berbagai pemenang dari berbagai kategori dan 87 peserta.
Pemenang Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 yang digelar di Semarang Royale Golf (SRG).
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)