7 Fakta Untuk Mengetahui Luka Inner Child, Jangan Disepelekan dan Cukup Berhenti Pada Anda Saja!

Jeanne Pita W
Rabu 30 Agustus 2023, 09:29 WIB
Fakta Untuk Mengetahui Luka Inner Child, Jangan Disepelekan dan Cukup Berhenti Pada Anda Saja (Sumber : Freepik/jcomp)

Fakta Untuk Mengetahui Luka Inner Child, Jangan Disepelekan dan Cukup Berhenti Pada Anda Saja (Sumber : Freepik/jcomp)

INFOSEMARANG.COM -- Mungkin bagi Anda hal-hal berikut bisa jadi hal yang biasa saja dan umum terjadi di tengah masyarakat.

Namun di sisi lain, ternyata hal ini penting untuk dipahami dan diketahui faktanya terkait luka inner child seseorang.

Luka ini pun bisa menjadi hal yang membentuk kepribadian ketika dewasa seiring berjalannya waktu.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan, Siaran Langsung Di Mana?

Dengan mengetahui fakta berikut diharapkan lingkungan atau hubungan toxic ini tidak lagi terulang terutama pada anak Anda di kemudian hari.

Sehingga luka tersebut cukup berhenti di diri Anda saja.

Melansir dari akun @yuliana_ngoceh, berikut sejumlah fakta di balik kepribadian yang terbentuk pada seseorang yang ternyata disebabkan karena adanya luka inner child di masa lalunya.

Baca Juga: Manfaat Uang Tunai Untuk Program Jaminan Pensiun BPJS Ketenagakerjaan, Peserta Wajib Tahu

1. Suka berteriak

Jika Anda adalah orang yang suka berteriak, bisa jadi hal ini adalah pengaruh dari luka inner child di mana Anda sering tidak didengar di rumah sehingga perlu selalu meninggikan suara.

2. Selalu bertemu dengan Toxic Love

Jika Anda mengalami toxic love di masa kecil, kemungkinan besar Anda akan selalu bertemu dengan tipe cinta yang sama karena hanya tipe cinta itu yang Anda tahu.

Baca Juga: Ditantang Netizen Undang Ortu Korban Oknum Paspampres ke Podcast, Deddy Corbuzier Masih Diam Seribu Bahasa

3. Merasa bersalah membuat pengeluaran tertentu

Jika tumbuh di tengah keluarga yang tidak stabil secara finansial, Anda akan sering merasa bersalah tentang pengeluaran Anda di masa sekarang meski Anda sudah memiliki kondisi finansial yang stabil saat ini.

4. Tertarik dengan lawan jenis yang misterius

Jika Anda bertumbuh dengan ayah yang emosional atau tidak hadir secara fisik untuk Anda saat masa kecil, Anda akan cenderung tertarik pada lawan jenis yang kurang dapat mengekspresikan dirinya dan terkesan misterius.

Baca Juga: Begini Tampang Tiga Oknum Anggota TNI Tersangka Penganiayaan, Pemerasan, dan Pembunuhan Imam Masykur warga Bireuen Aceh

5. Sering minta maaf

Sering minta maaf bahkan saat tidak diperlukan pun merupakan fakta lain dari dampak luka inner child yang kadang tidak disadari.

Hal itu bisa jadi disebabkan karena Anda tumbuh dalam lingkungan di mana Anda terus-menerus disalahkan atau sekedar dibuat merasa bersalah.

6. Sulit menetapkan batasan

Meski mungkin dianggap biasa saja, tapi orang yang cenderung sulit menetapkan batasan juga bisa jadi dampak dari luka inner child yang terus ada hingga dewasa.

Baca Juga: Apa Itu Gerakan 6M 1S yang Dianjurkan Kemenkes untuk Mencegah Dampak Polusi Udara?

Hal ini terjadi lantaran di masa lalu batasan pribadi Anda secara konsisten dilanggar sehingga menciptakan kepribadian Anda yang kini sulit untuk menetapkan batasan.

7. Sulit mengungkapkan perasaan

Jika Anda termasuk orang yang sulit untuk mengungkapkan perasaan, bisa jadi hal tersebut disebabkan karena Anda tumbuh di lingkungan yang menganggap emosi sebagai kelemahan seseorang.

Baca Juga: Segera Rilis! Apple Turunkan Jumlah Produksi iPhone 15 Series, Sony Kewalahan Sediakan Pasokan Sensor Kamera

Sehingga Anda tumbuh menjadi pribadi yang sulit mengungkapkn emosi hingga perasaan Anda saat dewasa.

Hal-hal di atas perlu untuk diketahui supaya Anda pun dapat memahami apa saja penyebab dari hal-hal yang saat ini menempel pada diri Anda, yang bisa merugikan diri Anda secara permanen.

Selain itu, baca juga Sering Tak Disadari, Kebiasaan Toxic Ini Bikin Teman Perlahan Menjauh dari Kamu ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis14 Januari 2026, 12:28 WIB

Performa Solid, Bank Mandiri Bagikan Dividen Interim Rp9,3 Triliun

Bank Mandiri menyalurkan dividen interim tahun buku 2025 kepada para pemegang saham pada Rabu (14/1/2026).
Bank Mandiri menyalurkan dividen interim tahun buku 2025 kepada para pemegang saham. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis05 Januari 2026, 19:50 WIB

Luncurkan Skuad Lengkap, Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) Siap Tancap Gas di Proliga 2026

Bank Mandiri resmi meluncurkan skuad Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) sekaligus mengumumkan susunan lengkap tim voli putri profesionalnya.
Bank Mandiri resmi meluncurkan skuad Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM). (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Pendidikan05 Januari 2026, 16:55 WIB

UNNES Tambah Daya Tampung, Lebih dari 12 Ribu Mahasiswa Baru Diterima 2026

UNNES secara resmi mulai membuka penerimaan mahasiswa baru tahun 2026/2027 dan menyediakan kuota bagi 12.470 mahasiswa baru.
Unnes. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis22 Desember 2025, 10:56 WIB

Bank Mandiri Segarkan Komisaris, Perkuat Pengawasan di Tengah Ekspansi

Penguatan fungsi pengawasan tersebut tercermin dari kursi Komisaris Utama Bank Mandiri yang kini ditempati oleh Zulkifli Zaini.
Gedung Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya20 Desember 2025, 10:51 WIB

Libur Nataru, The Park Semarang Suguhkan Sirkus Rusia Gratis Bertaraf Internasional

Pertunjukan ini dapat dinikmati secara gratis oleh pengunjung mulai 19 Desember 2025 hingga 4 Januari 2026 di area atrium mal.
The Park Semarang menghadirkan seniman akrobat internasional selama libur Natal dan Tahun Baru.
Bisnis09 Desember 2025, 12:51 WIB

Mandiri Investasi, BSI, Mandiri Sekuritas, Pegadaian dan Deutsche Bank Hadirkan Reksa Dana Bursa Emas Syariah Pertama di Indonesia

Mandiri Investasi, Mandiri Sekuritas, BSI, Pegadaian, dan Deutsche Bank telah melakukan persiapan teknis secara intensif untuk Reksa Dana Bursa Syariah berbasis emas.
Mandiri Investasi, Mandiri Sekuritas, BSI, Pegadaian, dan Deutsche Bank telah melakukan persiapan teknis secara intensif.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis04 Desember 2025, 17:40 WIB

Beri Kenyamanan Lebih Untuk Klaim Perawatan Nasabah, AXA Mandiri Bermitra Dengan AdMedika dan Mitra Keluarga

Dengan kesepakatan kerja sama ini pasien akan mendapatkan biaya pelayanan yang terstruktur, efisien, dan sesuai standar medis yang baik.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis03 Desember 2025, 20:00 WIB

Outlook Ekonomi 2026 : Ekonom Bank Mandiri Nilai Akselerasi Pemulihan Tetap Terjaga Lewat Sinergi Kebijakan Pemerintah

Ketahanan Indonesia tidak terlepas dari efektivitas kebijakan pemerintah dan otoritas moneter yang berjalan secara sinergis.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Umum29 November 2025, 08:16 WIB

Pemprov Jateng Luncurkan Kalender Event 2026, Ada 365 Agenda Menarik, Sekda Minta Promosi Digencarkan

Setidaknya ada 365 event menarik yang terjadwal pada tahun depan di 35 kabupaten/kota di Jateng.
Peluncuran Calender of Event 2026, di Taman Budaya Raden Saleh (TBRS), Kota Semarang pada Jumat, 28 November 2025 malam.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Bisnis28 November 2025, 15:24 WIB

Dana Kelolaan Tembus Rp 70 Triliun, Mandiri Investasi Jajaki Peluncuran Reksa Dana ETF Emas Syariah di Awal 2026

Mandiri Investasi berencana meluncurkan Reksa Dana ETF Syariah berbasis emas pada kuartal pertama 2026.
Mandiri Investasi menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan PT Mandiri Sekuritas. (Sumber:  | Foto: dok.)