Pesilat Tuban Keroyok Sepasang Kekasih di Jalan Akhirnya Ditangkap, 6 Orang Resmi Tersangka

Elsa Krismawati
Sabtu 27 Januari 2024, 11:10 WIB
6 tersangka pesilat di Tuban yang diduga lakukan pengeroyokan pada sepasang kekasih di pinggir jalan (Sumber: instagram  | Foto: @teropongjateng)

6 tersangka pesilat di Tuban yang diduga lakukan pengeroyokan pada sepasang kekasih di pinggir jalan (Sumber: instagram | Foto: @teropongjateng)

INFOSEMARANG.COM - Berbekal video viral di jagat maya, Polres Tuban berhasil menangkap 6 pesilat yang diduga sebagai pelaku pengeroyokan terhadap sepasang kekasih.

"Dari kejadian 13 orang yang kita amankan, 6 orang kita tetapkan sebagai tersangka, dengan pasal 170 ayat 2 huruf 2 KUHP, dan subsider pasal 170 ayat 1 KUHP," ujar Kapolres Tuban, AKBP Suryono Jumat (25/2/2024).

Sebelumnya, peristiwa pengeroyokan itu terjadi pada 21 Januari 2024 lalu, yang berlokasi di pinggir Jalan Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban, Jawa Timur.

Baca Juga: Klarifikasi Pihak Katering Snack KPPS Sleman Dianggap Tak Layak: Kami Kerjakan Sesuai Kesepakatan Pihak Pemesan

Saat itu, jalan dipenuhi oleh rombongan pesilat dari salah satu perguruan sedang melakukan konvoi.

Namun, di depan sebuah toko baju, terekam aksi penganiayaan terhadap pria dan wanita yang tengah berboncengan.

Dengan brutal, para pelaku tak pandang bulu menendang dan memukul korban.

Baca Juga: Empat Debt Collector Dianiaya Nasabah di Candisari, Gara-gara Tagih Hutang Rp500 Ribu

Para pelaku baru berhenti setelah ada mobil patroli polisi yang sedang memburu knalpot brong melintas.

Bahkan salah satu oknum masih terus menendang kepala korban yang sudah tersungkur bersama motornya.

Korban pun lantas diselamatkan oleh warga sekitar yang menyaksikan dan merekam kejadian tersebut.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum18 Mei 2024, 10:31 WIB

Usai Menginap di Semarang, Obor Api Perjuangan Kembali Melanjutkan Perjalanan ke Jakarta

Api tersebut diambil dari Mrapen, Kabupaten Grobogan.
Obor Api Perjuangan di Panti Marhrn Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti Setiawan.)
Bisnis17 Mei 2024, 17:54 WIB

Pengembang Siap Dukung Semarang sebagai Kota Metropolitan

Kawasan Paramount Village Semarang mendukung Semarang sebagai Kota Metropolitan.
Kawasan Paramount Village Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti Setiawan.)
Olahraga17 Mei 2024, 13:03 WIB

RIbuan Atlet Tenis Meja Ramaikan Specta Jateng Pingpong 2024 di GOR Jatidiri Semarang

Sebanyak 1.144 atlet tenis meja dari berbagai daerah dan negara meramaikan Specta Jateng Pingpong 2024.
Specta Jateng Pingpong 2024.  di GOR Jatidiri Kota Semarang.
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya17 Mei 2024, 12:57 WIB

Taman Kasmaran dan Kampung Pelangi Tak Terawat, Pemkot Semarang Tinjau Ulang Cara Pengelolaan Aset

Taman Kasmaran yang seharusnya diperuntukan untuk kegiatan-kegiatan sosial, bermain, dan refresing bagi warga, malah menjadi tempat penjemputan penumpang dari agen travel.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu meninjau kawasan wisata Kampung Pelangi. (Sumber:  | Foto: Sakti Setiawan.)
Umum16 Mei 2024, 15:51 WIB

Ini Dia Empat Pelajar untuk Calon Paskibraka Nasional Asal Jateng

Keempat calon Paskibraka asal Jateng itu akan melaksanakan tugas pada HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia di Istana Negara Jakarta.
Empat pelajar calon Paskibraka di tingkat nasional asal Jateng bertemu Sekda.
 (Sumber:  | Foto: Sakti Setiawan.)
Semarang Raya16 Mei 2024, 13:22 WIB

Singgah Di Semarang, Rombongan Bhikku Thudong Disambut Tari-Tarian

Bhikkhu Thudong ke Candi Borobudur dalam rangka menyambut Hari Raya Waisak.
Sebanyak 43 Bhikkhu Thudong singgah di Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti Setiawan.)
Umum15 Mei 2024, 20:23 WIB

Rombongan Bhikkhu Thudong Singgah di Semarang Sebelum Peringati Waisak di Borobudur

Pemprov Jateng bersama TNI-Polri akan mengawal dan menyukseskan ritual thudong hingga puncak peringatan Waisak 2024.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana menyambut hangat kedatangan puluhan bhikkhu thudong.. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Umum15 Mei 2024, 15:24 WIB

Jelang Pemilu Pilkada di Jateng, TNI, Polri dan Pemda Gelar Konsolidasi Terkait Keamanan

Tiga pilar yang dimaksud dalam pertemuan ini yaitu TNI (Babinsa), Polri (Babinkamtibmas), dan Kelurahan (Pemerintah Daerah).

Konsolidasi Tiga Pilar di Gedung Serba Guna PIP Kota Semarang, 15 Mei 2024.
 (Sumber:  | Foto: Sakti Setiawan.)
Olahraga15 Mei 2024, 15:02 WIB

Asian School Badminton Championship 2024 Bakal Digelar di Semarang, Diikuti 7 Negara

Jawa Tengah akan menjadi tuan rumah pada perhelatan olahraga Asian School Badminton Championship pada 25 Agustus-3 September 2024 mendatang.
Pj Gubernur Jawa Tengah Nana Sudjana saat audiensi dengan perwakilan Kemenpora. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Umum15 Mei 2024, 12:45 WIB

Cuaca Panas Kota Semarang Lagi Panas-Panasnya, Disarankan Banyak Minum Air Putih

Masyarakat diminta menjaga kesehatan tubuh dengan banyak minum air putih dan konsumsi makanan bergizi.
Kota Lama Semarang (Sumber:  | Foto: https://visitjawatengah.jatengprov.go.id/id/destinasi-wisata/kota-lama-semarang)