5 Tanggal Merah Agustus 2023, Cek menurut SKB 3 Menteri untuk Sisa Cuti Bersama Tahun Ini

Andika Bahrudin
Senin 31 Juli 2023, 18:32 WIB
Daftar hari libur Agustus 2023 sesuai SKB 3 Menteri.

Daftar hari libur Agustus 2023 sesuai SKB 3 Menteri.

INFOSEMARANG.COM -- Cek yuk kalender tanggal merah Agustus 2023 terbaru berdasarkan SKB 3 Menteri.

Banyaknya tanggal merah Agustus 2023 bisa saja berubah jika ada penyesuaian dari SKB 3 Menteri.

Namun hingga hari ini, tanggal merah bulan Agustus 2023 tidak mengalami perubahan dan ada pengumuman terbaru atau revisi dari SKB 3 menteri.

Baca Juga: Deretan Kontroversi Rocky Gerung yang Menjadi Sorotan Usai Kebablasan Hina Presiden Jokowi

Daftar Hari Libur Nasional 2023

Pemerintah Indonesia sudah menyepakati serta menetapkan Hari Libur Nasional 2023 dan Cuti Bersama tahun ini lewat SKB 3 Menteri. Tiga menteri yang menandatangani hari libur Agustus itu antara lain Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparautr Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1066/2022, Nomor 03/2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023.

Berikut ini daftar hari libur nasional 2023

1 Januari : Tahun Baru 2023
22 Januari: Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili
18 Februari : Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW

22 Maret : Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1945
7 April : Wafat Isa Almasih
22-23 April: Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah

1 Mei : Hari Buruh Internasional
18 Mei : Kenaikan Isa Almasih
1 Juni : Hari Lahir Pancasila

4 Juni : Hari Raya Waisak 2566
29 Juni : Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriyah
19 Juli : Tahun Baru Islam 1445 Hijriyah

17 Agustus: Hari Kemerdekaan RI
28 September: Maulid Nabi Muhammad SAW
25 Desember: Hari Raya Natal

Jika dilihat dari jadwal di atas, hari libur Agustus 2023 hanya ada satu kali, yakni pada 17 Agustus 2023 yang bertepatan dengan Hari Kemerdekaan RI.

Baca Juga: Pinkan Mambo Masih Tak Percaya Anaknya Korban Pelecehan Seksual Meski Ada Bukti Kuat

Daftar Cuti Bersama 2023

23 Januari: Libur Bersama Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili
22 Maret : Libur Bersama Hari Raya Nyepi
21, 23, 25 dan 26 April: Libur Bersama Hari Raya Idul Fitri

2 Juni: Libur Bersama Waisak
26 Desember: Libur Bersama Hari Raya Natal

Sementara itu, dari cuti bersama yang sudah ditandatangani lewat SKB 3 Menteri, tidak ada cuti di bulan Agustus.

Namun, berdasarkan kalender, ada 5 hari libur Agustus yang Anda dapatkan, antara lain:

Minggu, 6 Agustus 2023: Libur akhir pekan

Minggu, 13 Agustus 2023: Libur akhir pekan

Minggu, 17 Agustus 2023: Libur Nasional HUT NKRI ke-78

Minggu, 20 Agustus 2023: Libur akhir pekan

Minggu, 27 Agustus 2023: Libur akhir pekan

Daftar Hari Besar Nasional Agustus 2023

5 Agustus: Hari Dharma Wanita Nasional
10 Agustus: Hari Veteran Nasional dan Hari Kebangkitan Teknologi Nasional
14 Agustus: Hari Pramuka (Praja Muda Karana)

17 Agustus: Hari Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
18 Agustus: Hari Konstitusi Republik Indonesia
19 Agustus: Hari Departemen Luar Negeri Indonesia

21 Agustus: Hari Maritim Nasional
24 Agustus: Hari Ulang Tahun TVRI dan Hari Jakarta Membaca

Daftar Hari Besar Internasional Agustus 2023

1 Agustus: Hari ASI Sedunia
6 Agustus: Hari Peringatan Bom Hiroshima-Nagasaki
8 Agustus: Hari Ulang Tahun ASEAN

9 Agustus: Hari Masyarakat Adat Internasional
12 Agustus: Hari Remaja Internasional
13 Agustus: Hari Pengguna Tangan Kiri Internasional

30 Agustus: Hari Internasional Penghilangan Paksa

Baca Juga: 5 Daftar Lowongan Pekerjaan Tanpa Ijazah Terbaru 2023, Bisa Dapat Rp 20 Juta per Hari

Demikian daftar 5 tanggal merah Agustus 2023 beserta informasi cuti bersama 2023 resmi dari SKB 3 Menteri.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis27 Oktober 2025, 18:11 WIB

Digitalisasi dan Keberlanjutan Jadi Kunci Kinerja Solid Bank Mandiri di 2025

Pertumbuhan berkelanjutan menjadi prioritas utama kami. Bank Mandiri memastikan ekspansi dilakukan secara terukur, berkelanjutan.
Bank Mandiri mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III 2025. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Bisnis27 Oktober 2025, 13:18 WIB

MAS Arya Indonesia Raih Penghargaan HR Asia 2025, Turnover Karyawan di Bawah Rata-rata Industri

Penghargaan bergengsi ini menegaskan komitmen perusahaan dalam menciptakan lingkungan kerja yang inklusif, memberdayakan, dan berkelanjutan.
MAS Arya Indonesia Pertahankan Predikat HR Asia Best Companies to Work For 2025. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis21 Oktober 2025, 17:04 WIB

AXA Mandiri Edukasi UMKM dan Bagikan Polis Asuransi Gratis di Hari Asuransi 2025

Kegiatan tersebut menjadi bentuk nyata komitmen AXA Mandiri dalam meningkatkan literasi dan kesadaran masyarakat akan pentingnya perlindungan asuransi.
AXA Mandiri memeriahkan Bulan Inklusi Keuangan (BIK) dan Hari Asuransi 2025 dengan membagikan polis kepada pelaku UMKM.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis16 Oktober 2025, 18:33 WIB

Livin’ Fest 2025: Festival Kolaborasi Bank Mandiri untuk Pertumbuhan Ekonomi Inklusif

Bank Mandiri berupaya membangun ekosistem kolaboratif yang mempertemukan pelaku usaha lokal dengan pasar yang lebih luas.
Bank Mandiri resmi membuka Livin’ Fest 2025 di Nusantara International Convention Exhibition (NICE) PIK 2, Tangerang. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis02 Oktober 2025, 20:13 WIB

The Park Semarang Gelar Weekend Big Shopping, Hadiah Voucher Belanja Sepanjang Oktober

The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025.
The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis25 September 2025, 17:25 WIB

Pengunjung GIIAS Semarang Bisa Nikmati Bunga Kredit Ringan dari ACC

Promo ini mencakup bunga mulai dari 2,3% untuk tenor 1 hingga 3 tahun, serta 4,5% untuk tenor 4 hingga 5 tahun.
ACC hadir dalam pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Semarang 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis19 September 2025, 11:30 WIB

Bank Mandiri Catat Kinerja Solid di Kuartal II 2025, Perkuat Komitmen Sinergi Majukan Negeri

Bank Mandiri berhasil mencatatkan kinerja solid pada kuartal II 2025 dengan pertumbuhan berkelanjutan di berbagai lini bisnis.
Paparan Publik Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Bisnis08 September 2025, 15:02 WIB

Bank Mandiri menjadi Regional Bank dengan Peringkat ESG Risk Rating Terbaik di ASEAN dari Lembaga Pemeringkat Sustainalytics

Bank Mandiri kembali mencatatkan pencapaian positif dengan perolehan skor optimal dari Sustainalytics pada Agustus 2025.
Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 September 2025, 13:44 WIB

The Park Semarang Gelar Sunday Big Shopping, Program Belanja Terbesar di Jateng

Program ini menjadi yang pertama sekaligus terbesar di Jawa Tengah dengan memberikan voucher belanja langsung tanpa diundi bagi para pengunjung.
The Park Semarang meluncurkan program belanja bertajuk Sunday Big Shopping. (Sumber:  | Foto: Dok)
Kesehatan25 Agustus 2025, 10:17 WIB

Lewat Seminar di Solo, Sunway Medical Centre Penang Bahas Cara Bijak Kelola Autoimun

Untuk meningkatkan pemahaman publik, Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo.
Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo tentang autoimun. (Sumber:  | Foto: Sakti)