Usai Viral Ketahuan Sewa Buzzer, Instagram Tasyi Athasyia Digeruduk Netizen:Si Paling Terdzolimi

Elsa Krismawati
Minggu 11 Juni 2023, 10:25 WIB
Instagram Tasyi Athasyia digeruduk Netizen usai viral tak beri makan karyawan di Dubai (Sumber : Instagram @tasyiathasyia)

Instagram Tasyi Athasyia digeruduk Netizen usai viral tak beri makan karyawan di Dubai (Sumber : Instagram @tasyiathasyia)

INFOSEMARANG.COM - Nama YouTuber Tasyi Athasyia sedang jadi buah bibir masyarakat di jagat maya.

Terbongkar, rupanya pada 10 Juni 2023 diketahui trending topic mengenai 'Fakta Tasyi' di Twitter merupakan ulah akun-akun bayaran biasa disebut buzzer.

Diduga akun tersebut memang sengaja dibayar oleh pihak Tasyi Athasyia untuk menutupi komentar kebencian yang ditujukan padanya.

Baca Juga: Viral Video 2 Pekerja Pabrik Sepatu di Rembang Mesum di Toilet, Ternyata Si Pria Miliki Istri sedang Hamil Tua

Dibagikan oleh akun Twitter @Damarudin990 pada 10 Juni 2023.

Sebuah tangkapan layar chat Whatsapp berisi ketentuan tugas yang harus dilakukan oleh para akun bayaran tersebut.

Dalam ketentuannya itu disebutkan agar para buzzer menaikan topic 'Fakta Tasyi'.

Dan benar saja, dari pantauan tim Infosemarang.com di Twitter, 'Fakta Tasyi' bertengger di jajarang trending topic.

Baca Juga: Demi Rafathar, Raffi Ahmad Janji Bawa Messi ke Andara?

Sontak hal tersebut membuat banyak Netizen bereaksi dan tak habis pikir.

Akibatnya, sejumlah Netizen geruduk akun instagram milik Tasyi Athasyia.

Kebanyakan, Netizen memberi komentar negatif pada sang YouTuber memasak itu.

"Si paling terdzolimi, gak sekarang,?wkwkwk," tulis @angg***.

Baca Juga: Sophia Latjuba Unggah Foto Lawas Bersama Ayah, Wajah Awet Muda Bikin Warganet Melongo

"FAKTA TASYI WKWKWK GILA LO TASYI sampe sewa buzzer kaya gini, ngakak banget," tulis @sabr***.

"Keknya lu kudu introspeksi dah jangan selalu merasa jadi korban dan terdzolimi," tulis @_rif***.

"TASYI si alergi minta maaf!wkwkwk," tulis @nxl***.

"Gaya hidup elit, gaji karyawan sulit," tulis @din***.

Sebelumnya, kembaran Tasya Farasya itu dimulai saat dirinya diduga tak mau bayar gaji eks karyawan bernama Risty Oktaviani.

Baca Juga: Kronologi Pengamen Tewas Ditusuk Prajurit TNI di Kramat Raya Jakpus: Bermula Tagih Bayaran

Tak lama, setelah viral Risty Oktaviani yang sebelumnya dengan gigih memperjuangkan haknya, malah berujung meminta maaf.

Bukan itu saja, kini beredar sebuah utas yang disebut-sebut datang dari eks videografer Tasyi.

Dalam utas tersebut sejumlah fakta dan perlakuan Tasyi Athasyia pada para karyawan terungkap.

Baca Juga: Berkunjung ke Borussia Dortmund, Erick Thohir Soroti Papan Aturan di Locker Room Ini?

Meskipun namanya kini sedang ramai diperbincangkan oleh Netizen, namun belum ada klarifikasi dari pihak Tasyi Athasyia. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis29 April 2025, 20:42 WIB

Bank Mandiri Buka Tahun 2025 dengan Kinerja Cemerlang dan Langkah Berkelanjutan

Bank Mandiri terus memperkuat komitmen untuk menjaga pertumbuhan bisnis yang sehat di sepanjang awal 2025.
Paparan Kinerja Bank Mandiri  Triwulan I 2025 di Jakarta, Selasa 29 April 2025.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya29 April 2025, 11:35 WIB

Merry Riana Ajak Umat Keuskupan Agung Semarang Menjadikan Mimpi Sebagai Perjalanan dan Berkat

Dalam sesi talkshow, Merry membagikan cerita pengalaman hidupnya di Singapura, termasuk perjuangannya hingga berhasil meraih satu juta dolar pada usia 26 tahun.
Merry Riana mengisi talkshow inspiratif HUT ke-85 Keuskupan Agung Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya27 April 2025, 17:16 WIB

Bandara Jenderal Ahmad Yani Resmi Menjadi Bandara Internasional, Ini Kata Wali Kota Semarang

Agustina berharap status baru tersebut dapat mempercepat arus wisatawan mancanegara, memperluas ekspor produk lokal, serta memperkuat posisi Kota Semarang.
Bandara A Yani Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya26 April 2025, 21:38 WIB

Semarak Ogoh-Ogoh di Semarang: Saat Toleransi dan Budaya Menari Bersama

Ogoh-ogoh raksasa berwarna-warni melintas megah di hadapan masyarakat, diiringi dentuman musik baleganjur yang memecah udara.
Festival seni budaya lintas agama dan pawai ogoh-ogoh  di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya25 April 2025, 20:42 WIB

Sebanyak 2.324 PPPK dan 4 Dokter Ahli Dilantik Wali Kota Semarang

Wali Kota Semarang, Agustina, melantik 2.324 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan 4 pejabat fungsional dokter ahli utama.
Pelantikan PPPK dan ASN Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga24 April 2025, 21:23 WIB

Kejurnas Golf Junior Indonesia Sukses Digelar di Semarang, Ajang Cetak Pegolf Muda Berprestasi

Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 sukses digelar di Semarang Royale Golf (SRG) dengan memunculkan berbagai pemenang dari berbagai kategori dan 87 peserta.
Pemenang Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 yang digelar di Semarang Royale Golf (SRG).
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)