Pede Bilang 1.000 Wanita Mau Tidur dengan Dirinya, Ungkapan Dul Jaelani Panen Cibiran

Arendya Nariswari
Senin 31 Juli 2023, 14:48 WIB
Dul Jaelani, putra Ahmad Dhani dan Maia Estianty (Sumber : Instagram/@duljaelani))

Dul Jaelani, putra Ahmad Dhani dan Maia Estianty (Sumber : Instagram/@duljaelani))

INFOSEMARANG.COM - Baru-baru ini putra bungsu Maia Estianty dan Ahmadh Dhani yakni Ahmad Abdul Qodir Jaelani menjadi sorotan.

Seperti kita ketahui, beberapa waktu lalu, Dul Jaelani menjadi tamu di acara podcast Close the Door yang dibawakan oleh Dedy Corbuzier.

Saat tanya jawab, tak disangka Dul Jaelani menunjukkan kepercayaan dirinya kepada Dedy.

Baca Juga: Ahmad Dhani Janjikan Konser di Stadion Manahan, Solo, Menjadi yang Terbesar dan dengan Kolaborasi Musikus Amerika

Ia mengatakan bahwa ribuan wanita mungkin mau tidur di sampungnya sebab Dul Jaelani merupakan anak dari musisi kenamaan Tanah Air.

"Kalau ana boleh sombong ya, ada 1.000 wanita mungkin yang mau tidur di samping gue," ungkap Dul.

Kendati demikian, ia menyebutkan wanita yang ingin tidur dengannya pasti tak tulus cintanya melainkan menginginkan hal tertentu.

"Mereka mau tidur di samping gua karena apa, karena materi atau karena gua anaknya Ahmad Dhani atau karena gua anaknya Maia Estianty atau gua mungkin anaknya daddy Irwan Musri," imbuhnya.

Baca Juga: Ada Virgoun Hingga Ahmad Dhani, Meme Pria Selingkuh Ini Tuai Reaksi Warganet

Pada percakapan tersebut, ia mengaku juga bahwa yang mencintai dirinya apa adanya hanya sosok aktris cantik Tissa Biani sang kekasih.

"Mungkin cuma Tissa doang, mungkin ya, yang bener-bener sayang sama gua dan nggak mandang gua tuh siapa gitu maksudnya," ungkapnya.

Dul Jaelani beranggapan jika kini banyak orang terutama wanita yang ingin dekat dengan dirinya sebab anak orang terkenal.

Setiap orang tentu tahu jika Dul Jaelani merupakan anak dari Ahmad Dhani dan Maia Estianty.

Baca Juga: Ada Virgoun Hingga Ahmad Dhani, Meme Pria Selingkuh Ini Tuai Reaksi Warganet

"Oh dia anaknya Ahmad Dhani gitu loh, ada yang ingin baru dua hari ketemu terus posting foto IG, kita nggak ngobrol nggak apa captionnya bestie," sebutnya.

Tidak sedikit warganet dibuat terkejut dengan pernyataan dari Dul Jaelani perihal wanita yang suka padanya.

Warganet beberapa beranggapan bahwa ungkapan dari Dul Jaelani tergolong kelewatan sebab memandang kaum wanita derajatnya rendahan dan murah.

Cuplikan pernyataan mengejutkan Dul Jaelani itu menjadi viral usai videonya diunggah kembali oleh akun Instagram @lambegosiip.

Baca Juga: Ahmad Dhani Ajak Gibran Rakabuming Dukung Prabowo, Reaksinya Jadi Sorotan Warganet

"Secara sengaja secara langsung dia udah merendahkan martabat perempuan terutama ibu kandungnya," ungkap salah seorang warganet.

"Ngeri kalau anaknya bisa 1.000, bapaknya bisa sejuta, sombongnya digas pol," imbuh warganet lain.

"Gila, nggak serendah itu kali 1.00 wanita mau sama elu," timpal warganet lainnya.

Sampai dengana artikel ini ditulis, potongan video dengan pernyataan mengejutkan Dul Jaelani itu telah viral dan ditonton ratusan ribu kali oleh warganet. Bagaimana menurut pendapat kalian?

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis27 Oktober 2025, 18:11 WIB

Digitalisasi dan Keberlanjutan Jadi Kunci Kinerja Solid Bank Mandiri di 2025

Pertumbuhan berkelanjutan menjadi prioritas utama kami. Bank Mandiri memastikan ekspansi dilakukan secara terukur, berkelanjutan.
Bank Mandiri mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III 2025. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Bisnis27 Oktober 2025, 13:18 WIB

MAS Arya Indonesia Raih Penghargaan HR Asia 2025, Turnover Karyawan di Bawah Rata-rata Industri

Penghargaan bergengsi ini menegaskan komitmen perusahaan dalam menciptakan lingkungan kerja yang inklusif, memberdayakan, dan berkelanjutan.
MAS Arya Indonesia Pertahankan Predikat HR Asia Best Companies to Work For 2025. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis21 Oktober 2025, 17:04 WIB

AXA Mandiri Edukasi UMKM dan Bagikan Polis Asuransi Gratis di Hari Asuransi 2025

Kegiatan tersebut menjadi bentuk nyata komitmen AXA Mandiri dalam meningkatkan literasi dan kesadaran masyarakat akan pentingnya perlindungan asuransi.
AXA Mandiri memeriahkan Bulan Inklusi Keuangan (BIK) dan Hari Asuransi 2025 dengan membagikan polis kepada pelaku UMKM.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis16 Oktober 2025, 18:33 WIB

Livin’ Fest 2025: Festival Kolaborasi Bank Mandiri untuk Pertumbuhan Ekonomi Inklusif

Bank Mandiri berupaya membangun ekosistem kolaboratif yang mempertemukan pelaku usaha lokal dengan pasar yang lebih luas.
Bank Mandiri resmi membuka Livin’ Fest 2025 di Nusantara International Convention Exhibition (NICE) PIK 2, Tangerang. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis02 Oktober 2025, 20:13 WIB

The Park Semarang Gelar Weekend Big Shopping, Hadiah Voucher Belanja Sepanjang Oktober

The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025.
The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis25 September 2025, 17:25 WIB

Pengunjung GIIAS Semarang Bisa Nikmati Bunga Kredit Ringan dari ACC

Promo ini mencakup bunga mulai dari 2,3% untuk tenor 1 hingga 3 tahun, serta 4,5% untuk tenor 4 hingga 5 tahun.
ACC hadir dalam pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Semarang 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis19 September 2025, 11:30 WIB

Bank Mandiri Catat Kinerja Solid di Kuartal II 2025, Perkuat Komitmen Sinergi Majukan Negeri

Bank Mandiri berhasil mencatatkan kinerja solid pada kuartal II 2025 dengan pertumbuhan berkelanjutan di berbagai lini bisnis.
Paparan Publik Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Bisnis08 September 2025, 15:02 WIB

Bank Mandiri menjadi Regional Bank dengan Peringkat ESG Risk Rating Terbaik di ASEAN dari Lembaga Pemeringkat Sustainalytics

Bank Mandiri kembali mencatatkan pencapaian positif dengan perolehan skor optimal dari Sustainalytics pada Agustus 2025.
Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 September 2025, 13:44 WIB

The Park Semarang Gelar Sunday Big Shopping, Program Belanja Terbesar di Jateng

Program ini menjadi yang pertama sekaligus terbesar di Jawa Tengah dengan memberikan voucher belanja langsung tanpa diundi bagi para pengunjung.
The Park Semarang meluncurkan program belanja bertajuk Sunday Big Shopping. (Sumber:  | Foto: Dok)
Kesehatan25 Agustus 2025, 10:17 WIB

Lewat Seminar di Solo, Sunway Medical Centre Penang Bahas Cara Bijak Kelola Autoimun

Untuk meningkatkan pemahaman publik, Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo.
Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo tentang autoimun. (Sumber:  | Foto: Sakti)