Enggak Lagi Kabar Angin,Coldplay Bakal Konser di Jakarta 15 November 2023.Kapan Bisa Beli Tiketnya?

Elsa Krismawati
Selasa 09 Mei 2023, 13:30 WIB
Coldplay gelar konser di Indonesia, 15 November 2023 mendatang (Sumber : Twitter /Coldplay)

Coldplay gelar konser di Indonesia, 15 November 2023 mendatang (Sumber : Twitter /Coldplay)

INFOSEMARANG.COM -- Sudah bukan lagi kabar angin, konser Coldplay di Indonesia, 15 November 2023 mendatang.

Berdasarkan pantauan infosemarang.com, PK Entertainment selaku promotor mengumumkan, konser Coldplay di Indonesia digelar di Gelora Bung Karno.

Kebenaran kabar soal kedatangan band asal Inggris ini dibenarkan oleh Chris Martin Cs.

Baca Juga: Bank Syariah Indonesia Alami Kendala Server. Kapan BSI pulih? Ini Penjelasannya

Melalui video yang dibagikan PK Entertainment di instagram @pkentertainment

Dalam video yang diunggah pada tangga 8 Mei 2023 kemarin, terlihat ke-empat member Coldplay menyapa fans setia di Indonesia.

“Halo apa kabar yang di Indonesia. Kami sangat bersemangat untuk mengumumkan konser pertama kami di negara indahmu,” ucap Chris Martin seperti yang dikutip infosemarang.com dari Instagram @pkentertainment.id, Selasa, 9 Mei 2023.

Baca Juga: 5 Negara Sudah Dipastikan Tersingkir dari SEA Games 2023 Cabor Sepak Bola, Kamboja Bakal Nyusul?

“Kami akan konser di Jakarta pada 15 November 2023 dan kami sangat berharap jika bisa bertemu dengan kalian disana,” imbuhnya.

Sementara itu, bagi kamu yang ingin menonton konser Coldplay, tiket dijual secara ekslusif melalui coldplayinjakarta.com.

Baca Juga: Jadwal Semifinal Leg I Liga Champions Eropa, 10-11 Mei 2023: Duel Maha Akbar Menuju Istanbul

Ada dua tanggal berbeda yang dipersiapkan promotor untuk mendapatkan tiket konser Coldplay di Indonesia.

Banyak fans yang terlihat sangat antusias mendengar kabar pelantun Yellow itu akan ke Indonesia.

Bahkan saat artikel ini diturunkan, nama Coldplay menjadi trending di Twitter.

Baca Juga: Profil dan Fakta Farhan Halim, Pemain Voli yang Kehilangan Jari Kelingking karena Diamputasi

Antusiasme penggemar Coldplay terlihat di kolom komentar instagram @pkentertainment.

"semoga dpt tiketnya " tulis akun xixira

"satu hari doang, nangis kagak tuh" tulis akun makurayuki

Baca Juga: Bikin Klarifikasi Usai Sentil Jokowi Saat Kunjungan ke Lampung, Awbimax: Kok Malah Pada Tersindir?

Pembelian tiket konser Coldplay dapat dilakukan mulai pada tanggal 17 sampai 18 Mei 2023 secara online.(*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis27 Oktober 2025, 18:11 WIB

Digitalisasi dan Keberlanjutan Jadi Kunci Kinerja Solid Bank Mandiri di 2025

Pertumbuhan berkelanjutan menjadi prioritas utama kami. Bank Mandiri memastikan ekspansi dilakukan secara terukur, berkelanjutan.
Bank Mandiri mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III 2025. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Bisnis27 Oktober 2025, 13:18 WIB

MAS Arya Indonesia Raih Penghargaan HR Asia 2025, Turnover Karyawan di Bawah Rata-rata Industri

Penghargaan bergengsi ini menegaskan komitmen perusahaan dalam menciptakan lingkungan kerja yang inklusif, memberdayakan, dan berkelanjutan.
MAS Arya Indonesia Pertahankan Predikat HR Asia Best Companies to Work For 2025. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis21 Oktober 2025, 17:04 WIB

AXA Mandiri Edukasi UMKM dan Bagikan Polis Asuransi Gratis di Hari Asuransi 2025

Kegiatan tersebut menjadi bentuk nyata komitmen AXA Mandiri dalam meningkatkan literasi dan kesadaran masyarakat akan pentingnya perlindungan asuransi.
AXA Mandiri memeriahkan Bulan Inklusi Keuangan (BIK) dan Hari Asuransi 2025 dengan membagikan polis kepada pelaku UMKM.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis16 Oktober 2025, 18:33 WIB

Livin’ Fest 2025: Festival Kolaborasi Bank Mandiri untuk Pertumbuhan Ekonomi Inklusif

Bank Mandiri berupaya membangun ekosistem kolaboratif yang mempertemukan pelaku usaha lokal dengan pasar yang lebih luas.
Bank Mandiri resmi membuka Livin’ Fest 2025 di Nusantara International Convention Exhibition (NICE) PIK 2, Tangerang. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis02 Oktober 2025, 20:13 WIB

The Park Semarang Gelar Weekend Big Shopping, Hadiah Voucher Belanja Sepanjang Oktober

The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025.
The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis25 September 2025, 17:25 WIB

Pengunjung GIIAS Semarang Bisa Nikmati Bunga Kredit Ringan dari ACC

Promo ini mencakup bunga mulai dari 2,3% untuk tenor 1 hingga 3 tahun, serta 4,5% untuk tenor 4 hingga 5 tahun.
ACC hadir dalam pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Semarang 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis19 September 2025, 11:30 WIB

Bank Mandiri Catat Kinerja Solid di Kuartal II 2025, Perkuat Komitmen Sinergi Majukan Negeri

Bank Mandiri berhasil mencatatkan kinerja solid pada kuartal II 2025 dengan pertumbuhan berkelanjutan di berbagai lini bisnis.
Paparan Publik Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Bisnis08 September 2025, 15:02 WIB

Bank Mandiri menjadi Regional Bank dengan Peringkat ESG Risk Rating Terbaik di ASEAN dari Lembaga Pemeringkat Sustainalytics

Bank Mandiri kembali mencatatkan pencapaian positif dengan perolehan skor optimal dari Sustainalytics pada Agustus 2025.
Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 September 2025, 13:44 WIB

The Park Semarang Gelar Sunday Big Shopping, Program Belanja Terbesar di Jateng

Program ini menjadi yang pertama sekaligus terbesar di Jawa Tengah dengan memberikan voucher belanja langsung tanpa diundi bagi para pengunjung.
The Park Semarang meluncurkan program belanja bertajuk Sunday Big Shopping. (Sumber:  | Foto: Dok)
Kesehatan25 Agustus 2025, 10:17 WIB

Lewat Seminar di Solo, Sunway Medical Centre Penang Bahas Cara Bijak Kelola Autoimun

Untuk meningkatkan pemahaman publik, Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo.
Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo tentang autoimun. (Sumber:  | Foto: Sakti)