Profil Moonbin,Anggota Boygroup ASTRO yang Meninggal di Usia 25 Tahun

Elsa Krismawati
Kamis 20 April 2023, 11:25 WIB
Potret Moonbin ASTRO (Sumber : Twitter/tengantenk)

Potret Moonbin ASTRO (Sumber : Twitter/tengantenk)

INFOSEMARANG.COM -- Dunia hiburan K-pop digemparkan dengan kabar kematian mendadak Moonbin ASTRO.

Rekanan satu group Cha Eun Woo itu ditemukan meninggal dunia oleh sang manager, di rumahnya di kawasan Gangnam, Seoul.

Baca Juga: Kabar Duka, Carlo Saba Vokalis Kahitna Meninggal Dunia

Melansir soompi, berdasarkan laporan pihak kepolisian setempat, Moonbin ASTRO diperkirakan meninggal 19 April 2023 sekitar pukul 20.10 malam waktu setempat.

Sampai saat artikel ini diturunkan, kuat dugaan kematian Moonbin ASTRO disebabkan bunuh diri.

Baca Juga: Moon Bin ASTRO Ditemukan Meninggal Dunia di Rumah, Agensi Minta Penggemar Tak Berkomentar Jahat

Sementara itu pihak agensi yang menaungi Boygroup ASTRO menyatakan bahwa pemakanan akan dilakukan secara tertutup dan dihadiri kerabat serta keluarga terdekat.

Untuk mengenang sosoknya, berikut profil Moonbin ASTRO Idol K-pop yang diketahui baru berusia 25 tahun.

Baca Juga: Gerhana Matahari Hibrida Terjadi Hari Ini, Apakah Aman Dilihat dengan Mata Telanjang?

1. Debut sebagai aktor cilik

Sebelum memulai karirnya sebagai Idol, Moonbin diketahui debut sebagai aktor cilik.

Pada tahun 2009, Moonbin memerankan sosok Kim Bum muda dalam drama serial populer Boys Before Flower.

Baca Juga: David Ozora Masih Belum Ingat Jonathan Latumahina: Dia Panggil Ayahnya 'Jo'

2. Adik Moonbin juga seorang Idol

Diketahui, Moonbin mempunyai adik perempuan bernama Moon Sua.

Sang adik sudah debut dalam Girlgroup bernama Billie.

Baca Juga: Lokasi Salat Ied 21 April 2023 di Semarang, Lengkap dengan Imam dan Khatib

3. Dekat dengan SinB VIVIZ dan Chanwoo

SinB, dan Moonbin diketahui telah menjalin persahabatan sejak keduanya masih kecil.

ShinB serta Moon Bin juga pernah menjadi MC spesial untuk sebuah acara musik.

Bahkan banyak guyonan di kalangan penggemar k-pop bahwa Moonbin adalah duta friendzone.

Baca Juga: Aplikasi Wajib Ada di HP untuk Temani Perjalanan Mudik, Anti Bosan!

Selain SinB, Moonbin diketahui berteman baik dengan Chanwoo iKON.

Keduanya sempat beradu akting dalam serial Boys Before Flower. Dimana Chanwoo berperan sebagai Lee Min Ho cilik.

4. Lewati masa trainee lama

Sebelum akhirnya berkarir dengan ASTRO, Moonbin diketahui menjadi trainee terlama di antara member lainnya.

Baca Juga: 5 Aplikasi Edit Instastory. Buat Foto Lebaran Idul Fitri Makin Keren

Dia menjadi trainee selama 7 tahun sebelum akhirnya debut jadi member ASTRO.

5. Berjuluk 'Stage Master' dan 'Sleepy Head'

Moonbin ASTRO sering disebut sebagai ‘Stage Master’ karena sering melakukan cover performance dengan boygrup lainnya.

Baca Juga: BRIN Sarankan Masyarakat Tak Lihat Langsung Gerhana, Ini Deretan Alat yang Bisa Digunakan

Moonbin memiliki julukan “Sleepy Head” karena kebiasaannya yang suka tidur.

Selain itu yang menarik dari sosok Moonbin ASTRO adalah meski memiliki tubuh kekar dirinya senang sekali makan.

Baca Juga: Hukum dan Keutamaan Takbir Idul Fitri, Kapan Waktu Membacanya yang Sesuai Sunnah?

Pada saat artikel ini tayang, nama Moonbin sudah disebut sebanyak 2 juta kali oleh pengguna Twitter.

Selamat jalan Moonbin, semangat dan kecerianmu akan selalu dikenang keluarga, sahabat dan penggemar.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkini
Bisnis29 April 2025, 20:42 WIB

Bank Mandiri Buka Tahun 2025 dengan Kinerja Cemerlang dan Langkah Berkelanjutan

Bank Mandiri terus memperkuat komitmen untuk menjaga pertumbuhan bisnis yang sehat di sepanjang awal 2025.
Paparan Kinerja Bank Mandiri  Triwulan I 2025 di Jakarta, Selasa 29 April 2025.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya29 April 2025, 11:35 WIB

Merry Riana Ajak Umat Keuskupan Agung Semarang Menjadikan Mimpi Sebagai Perjalanan dan Berkat

Dalam sesi talkshow, Merry membagikan cerita pengalaman hidupnya di Singapura, termasuk perjuangannya hingga berhasil meraih satu juta dolar pada usia 26 tahun.
Merry Riana mengisi talkshow inspiratif HUT ke-85 Keuskupan Agung Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya27 April 2025, 17:16 WIB

Bandara Jenderal Ahmad Yani Resmi Menjadi Bandara Internasional, Ini Kata Wali Kota Semarang

Agustina berharap status baru tersebut dapat mempercepat arus wisatawan mancanegara, memperluas ekspor produk lokal, serta memperkuat posisi Kota Semarang.
Bandara A Yani Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya26 April 2025, 21:38 WIB

Semarak Ogoh-Ogoh di Semarang: Saat Toleransi dan Budaya Menari Bersama

Ogoh-ogoh raksasa berwarna-warni melintas megah di hadapan masyarakat, diiringi dentuman musik baleganjur yang memecah udara.
Festival seni budaya lintas agama dan pawai ogoh-ogoh  di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya25 April 2025, 20:42 WIB

Sebanyak 2.324 PPPK dan 4 Dokter Ahli Dilantik Wali Kota Semarang

Wali Kota Semarang, Agustina, melantik 2.324 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan 4 pejabat fungsional dokter ahli utama.
Pelantikan PPPK dan ASN Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga24 April 2025, 21:23 WIB

Kejurnas Golf Junior Indonesia Sukses Digelar di Semarang, Ajang Cetak Pegolf Muda Berprestasi

Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 sukses digelar di Semarang Royale Golf (SRG) dengan memunculkan berbagai pemenang dari berbagai kategori dan 87 peserta.
Pemenang Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 yang digelar di Semarang Royale Golf (SRG).
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)