Kapan MasterChef Indonesia Season 12 Tayang? Chef Juna Beri Bocoran Bagi Calon Peserta

Elsa Krismawati
Kamis 14 Desember 2023, 12:36 WIB
Chef Juna beri bocoran bagi calon peserta MasterChef Indonesia Season 12? (Sumber : YouTube Ray Janson Radio)

Chef Juna beri bocoran bagi calon peserta MasterChef Indonesia Season 12? (Sumber : YouTube Ray Janson Radio)

INFOSEMARANG.COM - Setelah kisruh MasterChef Indonesia Season 11 yang menggegerkan, banyak yang bertanya-tanya kapan Season 12 akan kembali tayang?

Meskipun banyak dari publik yang pesimis jika hasil MasterChef Indonesia Season 12 kemungkinan tak akan jauh berbeda dibanding musim sebelumnya.

Pasalnya isu memenangkan salah satu etnis masih lekat di ingatan publik, apalagi pasca Belinda Christina jadi juara Season 11.

Baca Juga: 2019 Dukung Prabowo, Ustadz Abdul Somad Kini Resmi Dukung Anies Baswedan di Pilpres 2024

Ya, selama 11 musimnya ajang kompetisi memasak chef amatir ini dituding hanya memenangkan peserta dari kalangan salah satu etnis.

Juna Rorimpandey alias Chef Juna sempat tampil ke hadapan publik, usai kisruh pro kontra runner up Kiki yang disebut lebih layak jadi juara.

Melalui Podcast YouTube Ray Janson Radio, Chef Juna pun mengklarifikasi berbagai tudingan publik terhadapnya.

Baca Juga: Seruan Boikot Zara Membara di Berbagai Belahan Dunia, Ini Profil Amancio Ortega sang Founder

Namun, tampaknya salah satu juri terlama di MasterChef Indonesia itu enggan ambil pusing.

Malahan dia berharap Kiki lah yang jadi juara, berdasarkan penilaian pribadinya.

Di sela-sela perbincangannya dengan Ray, Chef Juna memberi bocoran, bagi calon peserta jika suatu saat MasterChef Season 12 kembali hadir.

Ia memberikan beberapa tips, agar calon peserta bisa mulus mengikuti ajang kompetisi tersebut.

Baca Juga: Akhirnya Gibran Kena Tegur KPU Usai Tunjukkan Gestur Bersorak Dalam Debat Capres Perdana

"Kebanyakan orang mau ikut MasterChef mereka pikir bisa masak nih udah jago, ikut kan," ujar Juna.

Chef yang ahli di masakan Jepang ini menyebut belum tentu orang yang jago masak akan jadi juara.

"Kamu tahu apa yang mereka butuhkan? Prepare! ini gue bocorin nih,"

"Kalian itu nonton MasterChef episode-episode sebelumnya, the rules of the game, gimana cara ambil keuntungan dari peraturan game saat itu," terangnya.

Baca Juga: Alasan Seseorang Sulit Berhenti Kecanduan Narkoba Seperti Ammar Zoni

Juna menyebut, calon peserta juga perlu belajar dan menguasai kemampuan yang belum dikuasainya seperti dessert.

"Misal ada tantangan dessert, gue gak jago, misal saya peserta, saya akan pelajari 3 kunci dessert yang berbeda, satu coklat base, fruity base, satu lagi egg base dan lain sebagainya,"

"Syukur-syukur udah latian di rumah atau udah daftar nunggu dipanggil latihan lagi, suatu hari pasti ada yang keluar," jelasnya.

Baca Juga: Kepribadian Guru SD yang Bunuh Diri Ajak Keluarga di Malang Terkuak, Begini Pengakuan Tetangga

Namun demikian, saat ditelusuri, soal kapan MasterChef Indonesia Season 12 akan tayang dan mengadakan audisi, masih belum ada informasi resmi yang diberikan dari akun media sosial instagram @masterchefina.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis14 Januari 2026, 12:28 WIB

Performa Solid, Bank Mandiri Bagikan Dividen Interim Rp9,3 Triliun

Bank Mandiri menyalurkan dividen interim tahun buku 2025 kepada para pemegang saham pada Rabu (14/1/2026).
Bank Mandiri menyalurkan dividen interim tahun buku 2025 kepada para pemegang saham. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis05 Januari 2026, 19:50 WIB

Luncurkan Skuad Lengkap, Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) Siap Tancap Gas di Proliga 2026

Bank Mandiri resmi meluncurkan skuad Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) sekaligus mengumumkan susunan lengkap tim voli putri profesionalnya.
Bank Mandiri resmi meluncurkan skuad Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM). (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Pendidikan05 Januari 2026, 16:55 WIB

UNNES Tambah Daya Tampung, Lebih dari 12 Ribu Mahasiswa Baru Diterima 2026

UNNES secara resmi mulai membuka penerimaan mahasiswa baru tahun 2026/2027 dan menyediakan kuota bagi 12.470 mahasiswa baru.
Unnes. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis22 Desember 2025, 10:56 WIB

Bank Mandiri Segarkan Komisaris, Perkuat Pengawasan di Tengah Ekspansi

Penguatan fungsi pengawasan tersebut tercermin dari kursi Komisaris Utama Bank Mandiri yang kini ditempati oleh Zulkifli Zaini.
Gedung Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya20 Desember 2025, 10:51 WIB

Libur Nataru, The Park Semarang Suguhkan Sirkus Rusia Gratis Bertaraf Internasional

Pertunjukan ini dapat dinikmati secara gratis oleh pengunjung mulai 19 Desember 2025 hingga 4 Januari 2026 di area atrium mal.
The Park Semarang menghadirkan seniman akrobat internasional selama libur Natal dan Tahun Baru.
Bisnis09 Desember 2025, 12:51 WIB

Mandiri Investasi, BSI, Mandiri Sekuritas, Pegadaian dan Deutsche Bank Hadirkan Reksa Dana Bursa Emas Syariah Pertama di Indonesia

Mandiri Investasi, Mandiri Sekuritas, BSI, Pegadaian, dan Deutsche Bank telah melakukan persiapan teknis secara intensif untuk Reksa Dana Bursa Syariah berbasis emas.
Mandiri Investasi, Mandiri Sekuritas, BSI, Pegadaian, dan Deutsche Bank telah melakukan persiapan teknis secara intensif.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis04 Desember 2025, 17:40 WIB

Beri Kenyamanan Lebih Untuk Klaim Perawatan Nasabah, AXA Mandiri Bermitra Dengan AdMedika dan Mitra Keluarga

Dengan kesepakatan kerja sama ini pasien akan mendapatkan biaya pelayanan yang terstruktur, efisien, dan sesuai standar medis yang baik.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis03 Desember 2025, 20:00 WIB

Outlook Ekonomi 2026 : Ekonom Bank Mandiri Nilai Akselerasi Pemulihan Tetap Terjaga Lewat Sinergi Kebijakan Pemerintah

Ketahanan Indonesia tidak terlepas dari efektivitas kebijakan pemerintah dan otoritas moneter yang berjalan secara sinergis.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Umum29 November 2025, 08:16 WIB

Pemprov Jateng Luncurkan Kalender Event 2026, Ada 365 Agenda Menarik, Sekda Minta Promosi Digencarkan

Setidaknya ada 365 event menarik yang terjadwal pada tahun depan di 35 kabupaten/kota di Jateng.
Peluncuran Calender of Event 2026, di Taman Budaya Raden Saleh (TBRS), Kota Semarang pada Jumat, 28 November 2025 malam.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Bisnis28 November 2025, 15:24 WIB

Dana Kelolaan Tembus Rp 70 Triliun, Mandiri Investasi Jajaki Peluncuran Reksa Dana ETF Emas Syariah di Awal 2026

Mandiri Investasi berencana meluncurkan Reksa Dana ETF Syariah berbasis emas pada kuartal pertama 2026.
Mandiri Investasi menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan PT Mandiri Sekuritas. (Sumber:  | Foto: dok.)