Bikin Iri! Nabung 8 Bulan, Tukang Parkir Ini Bisa Umrah Berkali-kali

Arendya Nariswari
Jumat 01 Desember 2023, 16:59 WIB
Bikin Iri! Nabung 8 Bulan, Tukang Parkir Ini Bisa Umrah Berkali-kali (Sumber : Twitter/@sosmedkeras)

Bikin Iri! Nabung 8 Bulan, Tukang Parkir Ini Bisa Umrah Berkali-kali (Sumber : Twitter/@sosmedkeras)

INFOSEMARANG.COM - Setiap umat Muslim pastinya memiliki cita-cita bisa pergi ke Tanah Suci untuk melangsungkan ibadah umrah. Seperti yang rutin dilakukan oleh seorang pria berpforesi tukang parkir berikut ini.

Ya, beberapa waktu lalu viral kisah tukang parkir yang sudah menabung 8 bulan dan hendak berangkat ke Tanah Suci melaksanakan umrah.

Dari hasil tabungan dan profesinya sebagai tukang parkir, pria paruh baya asa Tambun, Bekasi itu sudah 4 kali umrah.

Baca Juga: 5 Peran Ayah untuk Anak Laki-laki, Terapkan sejak Anak Usia Dini

Video tukang parkir bisa umrah setelah rajin menabung ini menjadi viral usai diunggah oleh akun Twitter @sosmedkeras beberapa waktu lalu.

Tampak ada pria menghitung hasil tabungan tukang parkir tersebut yang terdiri dari uang pecahan ribuan.

Uang tersebut disimpannya dalam kantung kresek besar berwarna putih.

“Beliau adalah salah seorang juru parkir yang sudah dua kali umrah, dan ini umrah yang keempat. Beliau membawa uang yang begitu banyak, berplastik-plastik dengan jumlah yang sedang kita hitung. Kita gak tau ini jumlahnya berapa,” ungkap seorang pria dalam video.

Baca Juga: Tewas di Kamar Kos, Mahasiswi UNM Ditemukan Dalam Kondisi Darah Keluar dari Hidung dan Mulut

Tukang parkir ini juga menjelaskan bahwa ia masih memiliki tabungan uang logam yang sudah dihitungnya berjumlah sekitar Rp4 juta.

“Coba temen-temen, ini jadi inspirasi buat kita semua, walaupun pekerjaan beliau menurut kita rendah, tapi luar biasa, beliau diangkat derajatnya oleh Allah dengan empat kali umrah, mudah-mudahan menjadi motivasi buat kita semua,” imbuh seseorang dalam video itu.

Tidak sedikit warganet lantas memberikan berbagai tanggapan mereka melalui kolom komentar.

Baca Juga: Longsor di Gunungpati, Akses Jalan Dewi Sartika Tertutup Material Pasir dan Air

"Kalau ama tukang parkir yang beneran tulus gapapa, cuma kalau awalnya nggak ada pas duduk di jok terus bisanya cuman kiri kiri ditinggal ngapain," ungkap salah seorang warganet.

"Ketika tukang parkir lebih kaya dari gue," imbuh warganet lain.

"Bukan karena kang parkirnya, tapi karena disiplin nabung menurut aku sih ya," timpal warganet lainnya.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis27 Oktober 2025, 18:11 WIB

Digitalisasi dan Keberlanjutan Jadi Kunci Kinerja Solid Bank Mandiri di 2025

Pertumbuhan berkelanjutan menjadi prioritas utama kami. Bank Mandiri memastikan ekspansi dilakukan secara terukur, berkelanjutan.
Bank Mandiri mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III 2025. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Bisnis27 Oktober 2025, 13:18 WIB

MAS Arya Indonesia Raih Penghargaan HR Asia 2025, Turnover Karyawan di Bawah Rata-rata Industri

Penghargaan bergengsi ini menegaskan komitmen perusahaan dalam menciptakan lingkungan kerja yang inklusif, memberdayakan, dan berkelanjutan.
MAS Arya Indonesia Pertahankan Predikat HR Asia Best Companies to Work For 2025. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis21 Oktober 2025, 17:04 WIB

AXA Mandiri Edukasi UMKM dan Bagikan Polis Asuransi Gratis di Hari Asuransi 2025

Kegiatan tersebut menjadi bentuk nyata komitmen AXA Mandiri dalam meningkatkan literasi dan kesadaran masyarakat akan pentingnya perlindungan asuransi.
AXA Mandiri memeriahkan Bulan Inklusi Keuangan (BIK) dan Hari Asuransi 2025 dengan membagikan polis kepada pelaku UMKM.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis16 Oktober 2025, 18:33 WIB

Livin’ Fest 2025: Festival Kolaborasi Bank Mandiri untuk Pertumbuhan Ekonomi Inklusif

Bank Mandiri berupaya membangun ekosistem kolaboratif yang mempertemukan pelaku usaha lokal dengan pasar yang lebih luas.
Bank Mandiri resmi membuka Livin’ Fest 2025 di Nusantara International Convention Exhibition (NICE) PIK 2, Tangerang. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis02 Oktober 2025, 20:13 WIB

The Park Semarang Gelar Weekend Big Shopping, Hadiah Voucher Belanja Sepanjang Oktober

The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025.
The Park Semarang menghadirkan program belanja bertajuk Weekend Big Shopping sepanjang bulan Oktober 2025. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis25 September 2025, 17:25 WIB

Pengunjung GIIAS Semarang Bisa Nikmati Bunga Kredit Ringan dari ACC

Promo ini mencakup bunga mulai dari 2,3% untuk tenor 1 hingga 3 tahun, serta 4,5% untuk tenor 4 hingga 5 tahun.
ACC hadir dalam pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Semarang 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis19 September 2025, 11:30 WIB

Bank Mandiri Catat Kinerja Solid di Kuartal II 2025, Perkuat Komitmen Sinergi Majukan Negeri

Bank Mandiri berhasil mencatatkan kinerja solid pada kuartal II 2025 dengan pertumbuhan berkelanjutan di berbagai lini bisnis.
Paparan Publik Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Bisnis08 September 2025, 15:02 WIB

Bank Mandiri menjadi Regional Bank dengan Peringkat ESG Risk Rating Terbaik di ASEAN dari Lembaga Pemeringkat Sustainalytics

Bank Mandiri kembali mencatatkan pencapaian positif dengan perolehan skor optimal dari Sustainalytics pada Agustus 2025.
Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 September 2025, 13:44 WIB

The Park Semarang Gelar Sunday Big Shopping, Program Belanja Terbesar di Jateng

Program ini menjadi yang pertama sekaligus terbesar di Jawa Tengah dengan memberikan voucher belanja langsung tanpa diundi bagi para pengunjung.
The Park Semarang meluncurkan program belanja bertajuk Sunday Big Shopping. (Sumber:  | Foto: Dok)
Kesehatan25 Agustus 2025, 10:17 WIB

Lewat Seminar di Solo, Sunway Medical Centre Penang Bahas Cara Bijak Kelola Autoimun

Untuk meningkatkan pemahaman publik, Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo.
Sunway Medical Centre Penang (SMCP) menggelar seminar kesehatan di Solo tentang autoimun. (Sumber:  | Foto: Sakti)