Ucapan Idul Fitri 2023 Terbaru, Cocok Untuk Dikirim Ke Atasan atau Teman Kerja yang merayakan

Elsa Krismawati
Rabu 19 April 2023, 18:25 WIB
ilustrasi ucapan selamat Idul Fitri (Sumber : unsplash.com/bayank)

ilustrasi ucapan selamat Idul Fitri (Sumber : unsplash.com/bayank)

INFOSEMARANG.COM -- Sebagai negara yang Bhineka, tentu momen keagamaan seperti Idul Fitri banyak dirayakan.

Bagi Anda yang ingin mengirim ucapan Idul Fitri pada atasan atau teman kerja yang merayakannya bisa menggunakan kalimat di bawah ini.

Mengirim ucapan Idul Fitri bagi mereka yang merayakan adalah tanda bahwa Anda juga turut bersuka cita dalam momen kebahagiaan mereka.

Baca Juga: Tayang Besok 20 April 2023, Begini Sinopsis Film Buya Hamka, Penuh Makna Kehidupan

Bisa juga dikatakan untuk saling menghargai dalam perbedaan.

Nah bagi yang bingung dan takut salah kirim ucapan Idul Fitri, berikut inspirasi ucapan yang bisa Anda tuliskan.

1. Selamat Idul Fitri,1 Syawal 1444 Hijriah. Mohon Maaf Lahir Bathin.

2. Selamat berbahagia menyambut hari kemenangan, semoga Allah SWT melimpahkan keberkahan bagi Anda dan keluarga.

Baca Juga: Tumbuh di Keluarga Beda Keyakinan, Jawaban Cinta Laura Mengenai Agama Bikin Warganet Kagum

3. Selamat lebaran Idul Fitri, selamat menikmati kebersamaan bersama keluarga tercinta di rumah.

4. Selamat bersukacita bersama keluarga di momen Idul Fitri, semoga Anda dan keluarga diberikan keberkahan.

5. Selamat merayakan kemenangan di hari raya Idul Fitri 1 Syawal 1444 Hijriah.

Baca Juga: Tata Cara dan Bacaan Niat Sholat Gerhana Matahari bagi Imam dan Makmum

6. Selamat menikmati indahnya berkumpul kembali bersama keluarga.Semoga hari Anda selalu dilimpahi keberkahan.

7. Tiada yang lebih bahagia dibandingkan bisa kumpul bersama keluarga di rumah pada momen Idul Fitri, Mohon Maaf Lahir dan Bathin.

8. Selamat menikmati indahnya kebersamaan di momen hari raya Idul Fitri, semoga anda dan keluarga selalu diselimuti kebahagiaan.

Baca Juga: Sejarah Malam Takbiran yang Jadi Tradisi Idul Fitri, Apakah Sudah Ada Sejak Zaman Nabi? Simak Ulasannya

9. Selamat menjemput kemenangan setelah sebulan lamanya beribadah, semoga apa yang dikerjakan selama ramadhan mendapatkan pahala di hari raya Idul Fitri

10. Selamat berbagi kebahagiaan di momen Idul Fitri, Mohon Maaf Lahir dan Bathin.

Baca Juga: Melalui Twitter, Gibran Rakabuming Tanya Pengalaman Mudik Lebaran Warganet,Jawabannya Pada Kocak!

Itulah inspirasi ucapan Idul Fitri, yang bisa dikirimkan ke atasan ataupun teman kerja Anda yang merayakannya.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis14 Januari 2026, 12:28 WIB

Performa Solid, Bank Mandiri Bagikan Dividen Interim Rp9,3 Triliun

Bank Mandiri menyalurkan dividen interim tahun buku 2025 kepada para pemegang saham pada Rabu (14/1/2026).
Bank Mandiri menyalurkan dividen interim tahun buku 2025 kepada para pemegang saham. (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis05 Januari 2026, 19:50 WIB

Luncurkan Skuad Lengkap, Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) Siap Tancap Gas di Proliga 2026

Bank Mandiri resmi meluncurkan skuad Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM) sekaligus mengumumkan susunan lengkap tim voli putri profesionalnya.
Bank Mandiri resmi meluncurkan skuad Jakarta Livin’ by Mandiri (JLM). (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Pendidikan05 Januari 2026, 16:55 WIB

UNNES Tambah Daya Tampung, Lebih dari 12 Ribu Mahasiswa Baru Diterima 2026

UNNES secara resmi mulai membuka penerimaan mahasiswa baru tahun 2026/2027 dan menyediakan kuota bagi 12.470 mahasiswa baru.
Unnes. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis22 Desember 2025, 10:56 WIB

Bank Mandiri Segarkan Komisaris, Perkuat Pengawasan di Tengah Ekspansi

Penguatan fungsi pengawasan tersebut tercermin dari kursi Komisaris Utama Bank Mandiri yang kini ditempati oleh Zulkifli Zaini.
Gedung Bank Mandiri. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya20 Desember 2025, 10:51 WIB

Libur Nataru, The Park Semarang Suguhkan Sirkus Rusia Gratis Bertaraf Internasional

Pertunjukan ini dapat dinikmati secara gratis oleh pengunjung mulai 19 Desember 2025 hingga 4 Januari 2026 di area atrium mal.
The Park Semarang menghadirkan seniman akrobat internasional selama libur Natal dan Tahun Baru.
Bisnis09 Desember 2025, 12:51 WIB

Mandiri Investasi, BSI, Mandiri Sekuritas, Pegadaian dan Deutsche Bank Hadirkan Reksa Dana Bursa Emas Syariah Pertama di Indonesia

Mandiri Investasi, Mandiri Sekuritas, BSI, Pegadaian, dan Deutsche Bank telah melakukan persiapan teknis secara intensif untuk Reksa Dana Bursa Syariah berbasis emas.
Mandiri Investasi, Mandiri Sekuritas, BSI, Pegadaian, dan Deutsche Bank telah melakukan persiapan teknis secara intensif.
 (Sumber:  | Foto: Dok.)
Bisnis04 Desember 2025, 17:40 WIB

Beri Kenyamanan Lebih Untuk Klaim Perawatan Nasabah, AXA Mandiri Bermitra Dengan AdMedika dan Mitra Keluarga

Dengan kesepakatan kerja sama ini pasien akan mendapatkan biaya pelayanan yang terstruktur, efisien, dan sesuai standar medis yang baik.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis03 Desember 2025, 20:00 WIB

Outlook Ekonomi 2026 : Ekonom Bank Mandiri Nilai Akselerasi Pemulihan Tetap Terjaga Lewat Sinergi Kebijakan Pemerintah

Ketahanan Indonesia tidak terlepas dari efektivitas kebijakan pemerintah dan otoritas moneter yang berjalan secara sinergis.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Umum29 November 2025, 08:16 WIB

Pemprov Jateng Luncurkan Kalender Event 2026, Ada 365 Agenda Menarik, Sekda Minta Promosi Digencarkan

Setidaknya ada 365 event menarik yang terjadwal pada tahun depan di 35 kabupaten/kota di Jateng.
Peluncuran Calender of Event 2026, di Taman Budaya Raden Saleh (TBRS), Kota Semarang pada Jumat, 28 November 2025 malam.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Bisnis28 November 2025, 15:24 WIB

Dana Kelolaan Tembus Rp 70 Triliun, Mandiri Investasi Jajaki Peluncuran Reksa Dana ETF Emas Syariah di Awal 2026

Mandiri Investasi berencana meluncurkan Reksa Dana ETF Syariah berbasis emas pada kuartal pertama 2026.
Mandiri Investasi menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan PT Mandiri Sekuritas. (Sumber:  | Foto: dok.)